<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M)"^^ . "Sultan Ageng Tirtayasa merupakan sultan kelima di Kesultanan Banten. Ia\r\nmampu membawa Kesultanan Banten ke masa kejayaan dengan kemajuan di\r\nberbagai bidang, seperti politik, ekonomi, sosial, dan keagamaan. Ia dikenal sebagai\r\npemimpin yang cerdas dan memiliki visi dalam membangun Kesultanan Banten.\r\nHal ini bisa dilihat dari segi diplomasi yang ia lakukan dengan menjalin hubungan\r\ndengan kesultanan lain maupun para pedagang asing dalam bentuk politik maupun\r\nekonomi yang sama-sama saling menguntungkan. Penelitian ini berusaha mengkaji\r\ntentang strategi kepemimpinan yang dilakukan Sultan Ageng Tirtayasa yang\r\nmampu membawa kesultanan Banten ke masa kejayaan.\r\nUntuk menjelaskan permasalahan tersebut, peneliti mengambil tiga\r\nrumusan masalah: 1. Bagaimana kondisi kesultanan Banten sebelum masa Sultan\r\nAgeng Tirtayasa? 2. Bagaimana kondisi kesultanan Banten pada masa Sultan\r\nAgeng Tirtayasa? 3. Apa saja dan bagaimana bentuk-bentuk strategi yang\r\ndigunakan oleh Sultan Ageng Tirtayasa dalam memimpin Kesultanan Banten?. Alat\r\nanalisis yang digunakan dalam penelitian ini berupa pendekatan sosio-politik dan\r\nmenggunakan teori behavioral Robert F. Bakhofer. Penggunaan teori behavioral\r\ndimaksudkan untuk menganalisis strategi kepemimpinan Sultan Ageng Tirtayasa.\r\nPenelitian ini menggunakan jenis penelitian library research, yaitu jenis\r\npenelitian yang dilakukan pada telaah, pengkajian, dan pembahasan literatur yang\r\nterkait dengan pembahasan strategi kepemimpinan Sultan Ageng Tirtayasa.\r\nAdapun, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode sejarah yang\r\nmeliputi 4 hal, yaitu heuristik, verifikasi, interpretasi, dan historiografi, sehingga\r\nakan diperoleh uraian peristiwa yang kronologis dan sistematis yang sesuai dengan\r\nfakta sejarah.\r\nBerdasarkan penelitian pustaka (library research) yang sudah dilakukan,\r\nditemukan bahwa dalam memimpin Kesultanan Banten, Sultan Ageng Tirtayasa\r\nmenggunakan 4 strategi yang meliputi, pertama, mengembalikan kewibawaan\r\nKesultanan Banten. Sebelum Sultan Ageng naik tahta menjadi Sultan, Kesultanan\r\nBanten mengalami banyak sekali konflik baik dengan Belanda maupun dengan\r\nkerajaan lainnya, sehingga untuk membawa kesultanan mencapai masa kejayaan\r\nmaka Sultan Ageng berusaha mengembalikan kewibawaan Kesultanan Banten.\r\nKedua, besikap terbuka dengan komunikasi. Pada masa Sultan Ageng banyak\r\ndilakukan hubungan-hubungan untuk mengembangkan perdagangan di Banten dan\r\nmemperkokoh kekuatan kesultanan. Ketiga, penentuan posisi untuk\r\nmengembangkan Kesultanan Banten. Keempat, sikap pantang menyerah. Keempat\r\nstrategi tersebut digunakan oleh Sultan Ageng dalam memimpin dan mampu\r\nmembawa Kesultanan Banten ke masa kejayaannya."^^ . "2018-04-02" . . . . "UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . "Fakultas Adab dan Ilmu Budaya, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 14120040"^^ . "Tofik Saputro"^^ . "NIM.: 14120040 Tofik Saputro"^^ . . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Text)"^^ . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Text)"^^ . . . . . "14120040_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA\r\nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #31764 \n\nSTRATEGI KEPEMIMPINAN SULTAN AGENG TIRTAYASA \nDI KESULTANAN BANTEN (1651-1683 M)\n\n" . "text/html" . . . "Kebudayaan Islam"@id . .