<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN"^^ . "Harta yang diperoleh selama perkawinan merupakan harta bersama suami\r\nistri yang digunakan sebagai pemenuhan kehidupan bersama dalam keluarga\r\ndiluar kewajiban suami terhadap istri yaitu pemberian nafkah. Pembagian harta\r\nbersama dalam perceraian akan diperoleh satu per dua bagi masing-masing suami\r\nistri, kecuali bila terdapat pemisahan harta dalam perjanjian perkawinan.\r\nPembuatan perjanjian perkawinan diatur dalam Undang-Undang No. 1 Tahun\r\n1974 Tentang Perkawinan yang dibuat sebelum atau pada saat dilangsungkannya\r\nperkawinan. Setelah diputusnya uji materi UU terhadap UUD dengan putusan MK\r\nNo. 69/PUU-XIII/2015 yang memperluas makna pembuatan perjanjian\r\nperkawinan, maka perjanjian perkawinan dapat dibuat selama dalam ikatan\r\nperkawinan. Namun dengan diputuskannya perjanjian perkawinan dapat dibuat\r\nkapan saja, maka akan sangat dimungkinkan pembuatan perjanjian ini dapat\r\nmenjadi celah dalam penyalahgunaan pembuatan perjanjian ketika yang\r\nmengesahkan langsung oleh Notaris maupun PPN. Perjanjian perkawinan\r\nmerupakan hal yang sensitif karena tidak sesuai dengan kebudayaan masyarakat\r\nIndonesia. Dari keadaan demikian, maka bagaimana pandangan Kepala-Kepala\r\nKUA Kota Yogyakarta dengan putusan MK No.69/PUU-XIII/2015? Lantas\r\nkemudian bagaimana tinjauan hukum Islam terhadap pandangan Kepala-Kepala\r\nKUA Kota Yogyakarta terhadap putusan MK No. 69/PUU-XIII/2015?\r\nPenelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (field research) yang\r\nberlokasi di empat belas KUA Kota Yogyakarta. Penelitian yang bersifat\r\npreskriptif analitis ini menggunakan pendekatan Normatif-Yuridis. Sumber data\r\nprimer penelitian diperoleh dari pandangan Kepala KUA se-Kota Yogyakarta\r\ndengan mengacu pada putusan MK No. 69/PUU-XIII/2015, sedangkan sumber\r\ndata sekunder berupa literatur, jurnal, atau buku terkait dengan penelitian.\r\nAnalisis yang digunakan adalah induktif dengan pemerolehan data dari\r\nwawancara terhadap empat belas KUA Kota Yogyakarta terkait dengan putusan\r\nMK No. 69/PUU-XIII/2015 tentang perjanjian perkawinan.\r\nPandangan empat belas Kepala KUA Kota Yogyakarta terhadap putusan\r\nMK No. 69/PUU-XIII/2015 terbagi menjadi tiga kelompok. Kelompok tersebut\r\nada yang setuju dan mendukung, tidak setuju, dan mengkhususkan putusan MK\r\nuntuk perkawinan campuran. Dari ketiga kelompok pandangan Kepala KUA\r\ntersebut yang lebih maṣlaḥah adalah pandangan yang mengkhususkan perluasan\r\nmakna ini bagi pasangan perkawinan campuran. Lebih maṣlaḥah perluasan ini\r\nuntuk perkawinan campuran karena akan menjadi terlindungi hak kepemilikan\r\natas tanah dan bangunan dengan pembuatan perjanjian perkawinan dapat dibuat\r\nselama dalam ikatan perkawinan. Selain akan mendatangkan maṣlaḥah dalam\r\nharta, pandangan tersebut dapat mencegah perkawinan bukan campuran dengan\r\nmudah membuat perjanjian melalui notaris. Pengkhususan bagi perkawinan\r\ncampuran juga menolak sifat materialisme sehingga lembaga perkawinan maupun\r\nakad perkawinan tersebut tidak hanya sebagai perjanjian keperdataan semata.\r\nOleh karena itu, pandangan ini selain mengandung kemanfaatan juga menolak\r\nkerusakan sesuai dengan konsep maṣlaḥah.\r\nKata kunci: Perjanjian perkawinan, PPN, dan putusan Mahkamah Konstitusi"^^ . "2018-04-24" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Syari'ah dan Hukum, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM. 14350032"^^ . "ABDUR ROHIM"^^ . "NIM. 14350032 ABDUR ROHIM"^^ . . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Text)"^^ . . . . . "14350032_BAB-I_BAB-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Text)"^^ . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA\r\nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015\r\nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #32100 \n\nPANDANGAN KEPALA-KEPALA KUA KOTA YOGYAKARTA \nTERHADAP PUTUSAN MK NO. 69/PUU-XIII/2015 \nTENTANG PERJANJIAN PERKAWINAN\n\n" . "text/html" . . . "Perjanjian Perkawinan" . .