<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA"^^ . "Maraknya pakaian bekas impor yang terdapat di Yogyakarta menarik untuk\r\ndikaji mengapa pakaian bekas impor masih beredar luas di wilayah Yogyakarta\r\nmeskipun pemerintah telah membuat peraturan larangan impor barang bekas di\r\ndalam Undang- undang No.7 tahun 2014 Tentang Perdagangan dan Peraturan\r\nMenteri Perdagangan No.51/M-Dag/Per/7/2015 Tentang Larangan Impor Pakaian\r\nBekas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang menjadi\r\npenyebab masih maraknya praktik jual beli pakaian bekas di Yogyakarta dan\r\nmengetahui sejauh mana peran Pemerintah Yogyakarta dalam menangani kasus\r\npraktik jual beli pakaian bekas di Yogyakarta serta untuk mengetahui bagaimana\r\npraktik jual beli pakaian bekas ditinjau dari segi hukum Islam.\r\nUntuk mengetahui faktor apa saja yang menjadi penyebab maraknya\r\npakaian bekas impor di Yogyakarta, penulis menggunakan teori kesadaran hukum\r\ndan kepatuhan hukum. Selanjutnya mengenai peran Pemerintah Yogyakarta penulis\r\nmenggunakan metode penetapan hukum Islam (ushul fiqh) Sadd Az\\-Z|ari@’ah yang\r\nmerupakan jenis penetapan hukum yang bersifat preventif atau mencegah\r\nterjadinya kemudaratan. Mengenai praktik jual beli pakaian bekas impor yang\r\nditinjau dari hukum Islam, penulis menggunakan Jual Beli menurut Fiqh Muamalat.\r\nJenis penelitian yang digunakan peneliti adalah jenis kualitatif yang bersifat\r\nmembangun, mengembangkan, dan menemukan teori-teori sosial. Selanjutnya\r\npeneliti juga menggunakan pendekatan normatif sosiologi hukum, yaitu sebuah\r\npendekatan yang berangkat dari cabang ilmu pengetahuan yang secara analitis dan\r\nempiris mempelajari hubungan timbal balik antara hukum dan fenomena sosial\r\ndengan meneliti data primer yang diperoleh secara langsung di lapangan.\r\nKesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa faktor penyebab maraknya\r\njual beli pakaian bekas di Yogyakarta karena pengetahuan hukum masyarakat\r\nmengenai Undang-Undang No 7 Tahun 2014 tentang Perdagangan dan Peraturan\r\nMenteri Perdagangan dan No.51/M-Dag/Per/7/2015 Tentang Larangan Impor\r\nPakaian Bekas sangat rendah, pelaku usaha yang tidak mematuhi dan menaati\r\nperaturan yang telah dibuat pemerintah, dan lemahnya pengawasan yang dilakukan\r\noleh Pemerintah Yogyakarta. Namun di sisi lain Pemerintah Yogyakarta telah\r\nmelakukan kampanye dan sosialisasi sebagai upaya untuk mengurangi minat\r\nmasyarakat terhadap pakaian bekas impor. Dilihat dari hukum Islam praktik jual\r\nbeli pakaian bekas impor terdapat hal-hal yang dilarang seperti adanya unsur garar\r\npada jumlah pakaian bekas yang terdapat dalam balpres, unsur cacat yang dapat\r\nditemui pada pakaian yang rusak, dan menyebabkan kemudaratan di mana\r\nperedaran pakaian bekas impor dapat merusak industri garmen nasional dan\r\nberbahaya bagi kesehatan tubuh manusia . Maka dari itu jual beli pakaian bekas\r\nimpor sebaiknya dihindari oleh umat Islam."^^ . "2018-05-25" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 14380059"^^ . "KARTIKA RAFIQA UTAMI"^^ . "NIM. 14380059 KARTIKA RAFIQA UTAMI"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "14380059_ BAB I, V, LAMPIRAN.pdf"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM\r\nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #32336 \n\nTINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM \nTERHADAP PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR \nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Ekonomi Syariah" . .