<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal)"^^ . "Penelitian ini berangkat dari praktik penggunaan rajah al-Qur’an di Pondok\r\nPesantren Wasilatul Huda. Ayat-ayat al-Qur’an yang digunakan sebagai rajah\r\ndiyakini memiliki suatu kekuatan tertentu. Seperti halnya yang dikatakan oleh\r\nCassirer bahwa dalam ranah mythico-religious, keyakinan adanya kekuatan dalam\r\nsuatu kata menjadi dasar dalam setiap tindakan manusia, sebagai wujud\r\nperlindungan diri maupun sebagai kekuatan dalam menghadapi masalah. Rajah\r\nmerupakan tulisan yang berisi keserasian antara angka dengan kata yang memiliki\r\nsuatu maksud tertentu. Bentuk dari rajah itu sendiri beragam, karena rajah juga\r\nmerupakan ekspresi dari pemaknaan penulis atas ayat al-Qur’an serta perbedaan\r\ntujuan dalam penulisan rajah.\r\nMasalah dalam penelitian ini akan berfokus pada bagaimana praktik\r\npenggunaan ayat-ayat al-Qur’an sebagai rajah di Pondok Pesantren Wasilatul Huda;\r\nbagaimana simbol pemaknaan ayat-ayat al-Qur’an dalam rajah; dan bagaimana\r\ntotalitas fenomena dalam perspektif rajah Rabu Pungkasan.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian lapangan. Metode yang digunakan\r\ndalam penelitian ini adalah deskripstif-analisis dengan pendekatan fenomenologi.\r\nHasil observasi dalam penelitian ini akan dianalisis menggunakan teori Ernst\r\nCassirer tentang simbol, guna memahami pemaknaan santri dan masyarakat\r\nterhadap rajah.\r\nHasil penelitian ini menunjukkan bahwa rajah di Pondok Pesantren\r\nWasilatul Huda yang ditulis oleh K.H. Muhammad Adib Anas Noor digunakan\r\nuntuk tujuan yang beragam, seperti perlindungan diri, pagar rumah, perlindungan\r\nharta, kelancaran dalam menghadapi masalah, sebagai obat serta rajah Rabu\r\nPungkasan yang digunakan sebagai tolak bala. Rajah Rabu Pungkasan merupakan\r\nrajah yang diamalkan setiap Hari Rabu terakhir di Bulan Safar, baik oleh santri\r\nmaupun masyarakat sekitar. Representasi masyarakat terhadap rajah pun beragam,\r\nseperti rajah merupakan sesuatu yang mengandung berkah serta anggapan bahwa\r\nrajah memiliki suatu kekuatan tertentu karena bertulisankan ayat-ayat al-Qur’an\r\nyang merupakan Kalam Tuhan yang suci. Sehingga dapat disimpulkan bahwa\r\npenggunaan ayat-ayat a-Qur’an sebagai rajah merupakan salah satu cara\r\npengagungan terhadap al-Qur’an."^^ . "2018-11-03" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 14530048"^^ . "DIANA FITRI UMAMI"^^ . "NIM. 14530048 DIANA FITRI UMAMI"^^ . . . . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Text)"^^ . . . . . "14530048_BAB-I_BAB-VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Text)"^^ . . . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . . "Simbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah\r\n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #33841 \n\nSimbolisme al-Qur’an Sebagai Rajah \n(Studi Terhadap Rajah Rabu Pungkasan di Pondok Pesantren Wasilatul Huda Kendal)\n\n" . "text/html" . . . "Ilmu Alqur’an dan Tafsir " . .