%0 Thesis
%9 Skripsi
%A MUHAMMAD FAJAR FITRA UTAMA, NIM.  14810130
%B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
%D 2018
%F digilib:33954
%I UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA
%K Willingness To Pay (WTP), Retribusi, Pelestarian  Lingkungan Tebing Breksi
%P 124
%T ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WILLINGNESS TO PAY (WTP) DALAM UPAYA PELESTARIAN   LINGKUNGAN OBYEK WISATA TEBING BREKSI DESA SAMBIREJO KABUPATEN SLEMAN
%U https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/33954/
%X Penelitian ini bertujuan untuk menentukan besarnya tarif masuk  obyek wisata Tebing Breksi berdasarkan jumlah nilai Willingness To Pay  (WTP), serta menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi Willingness to  Pay (WTP) pengunjung Tebing Breksi dalam upaya pelestarian lingkungan  Tebing Breksi. Metode sampling yang digunakan adalah teknik purposive  sampling dengan judgement sampling. Metode pengumpulan data primer  dengan kuesioner. Data primer yang digunakan dalam penelitian ini  berjumlah 50 pengunjung Tebing Breksi berusia lebih dari 18 tahun. Alat  analisis yang digunakan adalah metode analisis regresi berganda. Hasil  penelitian menunjukkan Faktor-faktor yang mempengaruhi kesediaan  responden untuk membayar retribusi adalah tingkat pendidikan dan tingkat  pendapatan. Nilai WTP yang dapat dijadikan acuan untuk menjadi patokan  dana retribusi di Tebing Breksi adalah sebesar Rp 5.242,42 per orang.
%Z M. GHAFUR WIBOWO, SE., M.SC