%0 Thesis %9 Skripsi %A MUHAMAD KHAEDAR, NIM. 11530123 %B FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM %D 2019 %F digilib:34706 %I UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA %K Corak Tafsir Sufi,Tafsi>r al-Ima>m al-Gaza>li> , Muh{ammad al-Raih{a>ni>. %P 84 %T CORAK TAFSIr al-Ima>m al-Gaza>li> Karya Muha{ mmad al-Raih{a>ni>) %U https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/34706/ %X Karya tafsir dari al-Gaza>li> tidak banyak dibahas dan/atau dikenal oleh banyak pengkaji tafsir, sebagai al-Gaza>li> adalah ulama besar yang karya-karyanya banyak mempengaruhi perkembangan keilmuan Islam, termasuk keilmuan tashawuf, namun, belum ada yang melakukan kajian terhadap tafsiran al-Gaza>li> terhadap problem-problem tashawuf yang ada. Saat ini, Muh{ammad al-Raih{a>ni> telah mengumpulkan tafsiran-tafsiran al-Gaza>li> tersebut melalui karyanya berjudul Tafsi>r al-Ima>m al-Gaza>li>. Fokus penelitian ini mengenai corak tafsir sufi dari Ima>m al-Gaza>li> dalam kitab Tafsi>r al-Ima>m al-Gaza>li> karya Muh{ammad al-Raih{a>ni>. Penelitian ini termasuk dalam kategori penelitian kepustakaan (library research) dengan menggunakan metode analisis data deskriptif-analitis. Hasil penelitian ini adalah Pertama, Penafsiran al-Gaza>li> di dalam kitab Tafsi>r al-Ima>m al-Ghaza>li > terhadap beberapa ayat Al-Qur’an tidak terlepas dari tashawuf sunni-nya, hal ini dapat dilihat misalnya ketika al-Gaza>li> menafsirkan ayat ایاك نعبد وایاك نستعین“ ”, al-Gaza>li> menafsirinya dengan pendekatan al-Takhaliyah dan al-Tah}aliyah. Kedua, tasawuf Imam al-Gaza>li> bisa memberikan solusi terhadap kecenderungan masyarakat modern yang merasa terasing dan secara psikologis menderita akibat berbagai tantangan, persaingan, dan berbagai dinamika sosial itu, karena tashawuf Imam al-Gaza>li> mengajak kita untuk menyeimbangkan aktivitas jasmani dengan kontemplasi ruhani. %Z Dr. Afdawaiza, S.Ag. M.Ag,