<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000)"^^ . "Realitas yang ada dalam sejara.h Peradilan Agama di Indonesia, meskipun sudah berusia lebih dari \r\nsatu abad, tetapi hukum materialnya masih sangat bervariasi atau berserakan di dalam berbagai buku \r\nfiqh yang dalam memberi solusi terhadap masalah hukum tidak selalu sama. Kenyataan ini memberi \r\ndampak kurang baik bagi penyelenggaraan Peradilan Agama, yaitu tidak adanya kepastian atau \r\nkelugasan hukum. Sering terjadi, bahwa terhadap satu kasus hukum yang sarna, lahir putusan yang \r\nberbeda dari hakim yang berbeda pula. Putusan seorang hakim di suatu tempat atau waktu terhadap \r\nsatu jenis kasus, sering berbeda dengan putusan hakim di tempat lain atau di waktu yang lain. Hal \r\nini dipandang dari sudut prinsip menegakkan kepastian hukum bagi suatu lembaga peradilan merupakan \r\nkenyataan yang tidak sehat. Juga akan berdampak kurang baik bagi para pihak yang berperkara dalam \r\nmasalah hukum yang sama di pengadilan yang berbeda pada lingkungan Peradilan Agama tetapi \r\nputusannya berbeda.\r\nMelalui proyek Kompilasi Hukum Islam (KHI) pemerintah berusaha menyusun sebuah buku fiqh (hukum \r\nIslam) sebagai hukum material di lingkungan Peradilan Agama dan sebagai pedoman atau rujukan para \r\nhakim agama dalarn memutuskan hukum di bidang perkawinan, kewarisan, dan perwakafan. Dikarenakan \r\nKHI dikeluarkan dalam bentuk lnpres, maka timbullah beberapa masalah, yang pada garis besamya \r\nterbagi dalam dua kelompok, yaitu orang yang berpendapat bahwa menggunakan KHI tersebut adalah \r\nwajib dan yang berpendapat bahwa KHl hanya sekedar buku terapan saja.\r\nKeadaan yang demikian, membuat penyusun ingin meneliti lebih jauh,\r\nbagaimana kenyataan yang ada berkaitan dengan pemberlakuan KHI di Pengadilan Agama, khususnya \r\ndalam menyelesaikan perkara kewarisan, serta problematika yang dihadapi dalam pemberlakuan \r\nkompilasi tersebut. Dalam\r\npenelitian ini, penyusun mengambil putusan Pengadilan Agama Sleman sebagai\r\nobyek penelitian dalam rentang waktu tahun 1995 sampai 2000.\r\nKarena penelitian ini merupakan penelitian yang berkaitan dengan peraturan perundang-undangan \r\nnegara dan juga aturan nonnatifitas agama Islam, maka pendekatan yang digunakan dalam penetitian \r\nini adalah yuridis yang mengacu pada perundang-undangan yang berlaku di Indonesia dan nonnatif yang \r\ndidasarkan kepada al-Qur'an, Sunnah Nabi, ijtihad ulama dan kaidah iiliyyah.\r\nBerdasarkan analisis kualitatif dengan metode berpikir induktif dan\r\ndeduktif, maka dapat terungkap bahwa hakim-hakim di Pengadilan Agarna Sleman selaku pemegang \r\nkekuasaan dalam proses penyelesaian perkara khususnya yang berkaitan dengan perkara kewarisan \r\nselalu menggunakan Kill sebagai dasar hukum, selagi itu ditemukan dalam kompilasi tersebut Hal \r\ntersebut tentunya tanpa menafikan kebebasan dan kemandirian para hakim dalam menyelenggarakan \r\nfungsi peradilan, memandulkan kreatifitas dan penalaran, serta menutup pintu dalam usaha \r\npenerobosan dan pembaharuan hukum ke arab yang lebih aktual dan bersifat kekinian serta \r\nantisipatif[]"^^ . "2005-03-28" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 00350534"^^ . "PURWADI"^^ . "NIM. 00350534 PURWADI"^^ . . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Text)"^^ . . . . . "BAB I,V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Text)"^^ . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA\r\n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #36238 \n\nPEMBERLAKUAN KOMPILASI HUKUM ISLAM BIDANG KEWARISAN DI PENGADILAN AGAMA \n(STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 1995 - 2000)\n\n" . "text/html" . . . "Hukum Islam"@id . .