<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH"^^ . "Masalah kepemilikan tanah menjadi masalah tersendiri yang dihadapi pemerintah saat ini. Hal ini \r\njugalah yang kemudian dialami dalam sengketa antara warga Sambirejo yang tergabung dalam FPKKS \r\ndengan PTPN IX yang berada di Desa Bayanan Jambeyan yang terdiri dari 9 kampung di Kecamatan \r\nSambirejo, Kabupaten Sragen. Luas arealnya mencapai 446 Ha. Mereka telah melakukan beragam aksi \r\nprosedural seperti demonstrasi, mediasi, hearing dan lain-lain tapi tidak berhasil, sehingga \r\ndilakukan reclaiming di beberapa lokasi hingga saat ini. Walaupun tanah berhasil dikelola tidak \r\nberarti membuat mereka tenang dan berhasil akan tetapi tetap di hantui rasa takut karena secara \r\nhukum tanah tersebut belum sah milik mereka. Maka dengan lahirnya Perpres No.86 Tahun 2018 tentang \r\nReforma Agraria memberikan harapan kepada masyarakat Sambirejo bisa mendapatkan kembali tanahnya \r\ndengan sah secara hukum melalui skema Redistrubusi tanah eks HGU yang ada dalam Reforma Agraria. \r\nSelain itu, salah satu tujuan pokok dari Perpres ini ialah menyelesaikan Konflik Agraria. Atas \r\ndasar itu, penulis tertarik untuk meneliti kesesuaian pelaksanaan Reforma Agraria dengan situasi \r\nyang ada dilapangan dan bagaimana status tanah dalam Pertanahan Islam.\r\nDalam penelitian ini, penulis menggunakan jenis penelitian lapangan (field research), yaitu \r\nmelakukan pengamatan dan wawancara dengan masyarakat Sambirejo dan tokoh-tokoh perkumpulan \r\nOrganisasi Tani dan Organisasi yang bergerak dalam bidang pertanahan seperti Konsorsium Pembaruan \r\nAgraria serta pengamat hukum. Penelitian ini bersifat deskriptif analisis, yaitu penelitian dengan \r\ncara mengumpulkan data sesuai dengan sebenarnya kemudian data-data tersebut disusun, diolah dan \r\ndianalisis untuk memberikan gambaran-gambaran mengenai masalah yang ada. Selanjutnya pendekatan \r\nyang dipakai adalah pendekatan yuridis dan normatif dan kaidah-kaidah agama serta keterkaitannya \r\ndengan teori Maqashid Syari‟ah, data yang penulis peroleh dianalisis dengan teori Hukum Pertanahan \r\nIslam dan Maqashid Syari‟ah.\r\nSetelah dilakukan penelitian dan analisis secara mendalam, program pelaksanaan Perpres Reforma \r\nAgraria nyatanya sangat berpeluang memberikan percepatan terlaksananya penyelesaian Konflik yang \r\nselama ini dialami oleh masyarakat. Hal ini terlihat dari beberapa progres yang penulis amati \r\nselama melakukan penelitian.\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\nii\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\n\r\nMisal, Adanya tindak lanjut dengan kedatangan staf Kepresidenan Usep Setiawan selaku Tenaga Ahli \r\nUtama Kantor Staf Presiden untuk menindaklanjuti agenda reforma agraria. Namun dalam proses \r\nimplementasinya masih terdapat kekurangan dan berjalan lambat. Padahal dalam Pertanahan Islam \r\nsendiri mengatur tentang konsekuensi dari tanah yang sudah dinyatakan sebagai tanah terlantar bahwa \r\njika sampai tiga tahun tanah tersebut tidak dimanfaatkan sebagaimana lazimnya, maka pemerintah \r\ndapat mencabutnya kembali."^^ . "2019-07-18" . . . . "UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . "Fakultas Syariah dan Hukum, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "NIM. 15370048"^^ . "MUNANDAR"^^ . "NIM. 15370048 MUNANDAR"^^ . . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Text)"^^ . . . . . "15370048_BAB-I_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Text)"^^ . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO,\r\nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #37172 \n\nPELAKSANAAN PERPRES NO. 86 TAHUN 2018 DALAM PENANGANAN KONFLIK AGRARIA DI KECAMATAN SAMBIREJO, \nKABUPATEN SRAGEN, JAWA TENGAH PERSPEKTIF MAQASID SYARI’AH\n\n" . "text/html" . . . "Hukum Tata Negara" . .