<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA"^^ . "Penelitian dilatarbelakangi oleh kesulitan membaca pada siswa kelas I SD. Berangkat dari permasalah tersebut peneliti hendak melakukan penelitian menggunakan model word square. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah: (1) bagaimanakah pengaruh model Word Square terhadap kemampuan membaca pada pembelajaran tematik siswa kelas I SD Muhammadiyah 1 Wonopeti, (2) seberapa besar sumbangan pengaruh model Word Square terhadap kemampuan membaca siswa kelas I SD Muhammadiyah 1 Wonopeti pada pembelajaran tematik.\r\nJenis penelitian adalah quasi eksperiment dengan pendekatan penelitian kuantitatif. Penelitian kuantitatif mencakup setiap jenis penelitian yang didasarkan atas perhitungan persentase, rata-rata, dan perhitungan lainnya, dengan kata lain penelitian ini menggunakan perhitungan angka dan kuantitas. Desain penelitian yang digunakan adalah one group pretest posttest yaitu eksperimen kelompok tunggal dengan pra dan pasca tes. Desain penelitian ini dilaksanakan tanpa menggunakan kelompok kontrol. Desain/rancangan penelitian kelompok tunggal dengan pra dan pasca tes ini dilakukan dengan memberikan pretest pada subjek kemudian diberikan perlakuan berupa model Word Square. Setelah diberikan perlakuan beberapa hari kemudian diberikan posttest. Uji prasyarat yang digunakan adalah uji normalitas dan uji homogenitas. Teknik analisis data dilakukan dengan uji hipotesis berupa statistik nonparametrik berupa uji wicoxon.\r\nHasil penelitian pengaruh model word square yaitu: (1) model word square berpengaruh terhadap kemampuan membaca siswa kelas I SD Muhammadiyah 1 Wonopeti. Dibuktikan dengan hasil uji t wilcoxon yang dilakukan dengan bantuan software SPSS 16.0, bahwa Sig.(2-tailed) hasil uji t signifikansi dengan nilai sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05 berarti H0 ditolak dan Ha diterima, terdapat pengaruh perlakuan model word square terhadap kemampuan membaca pada pembelajaran tematik di kelas I SD Muhammadiyah 1 Wonopeti. (2) model word square memberikan sumbangan pengaruh sebesar 62,3 % terhadap kemampuan membaca. Dibuktikan dengan nilai R Square sebesar 62,3% hal tersebut dapat diartikan bahwa model word square memberikan pengaruh terhadap kemampuan membaca pada pembelajaran tematik di kelas I SD Muhammadiyah 1 Wonopeti. Sisa dari sumbangan pengaruh sebesar 37,7 % diperoleh dari faktor seperti guru menggunakan bahasa lisan secara jelas, guru menumbuhkan keceriaan dalam pembelajaran, sarana dan prasarana yang memadai, serta kondisi lingkungan yang mendukung."^^ . "2019-07-22" . . . . "UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . "Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "NIM: 15480097"^^ . "Tusy Setiawati"^^ . "NIM: 15480097 Tusy Setiawati"^^ . . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "15480097_BAB-I_BAB-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \r\nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #37324 \n\nPENGARUH MODEL WORD SQUARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS I SD \nMUHAMMADIYAH 1 WONOPETI GALUR KULON PROGO YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah"@id . .