<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB)"^^ . "Tesis dengan judul: \"Pemanfaatan Dana Desa Perspektif Maqoshid Syari'ah (Studi Lapangan Di Kecamatan Suralaga, Kabupaten Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat)\" dilatar belakangi oleh pemanfaatan Dana Desa di Suralaga sebagian besar digunakan dalam pembangunan yang sifatnya fisik (material), dan sebagian kecil saja yang menyentuh pembangunan yang sifatnya mon-fisik (immateril) sesuai dengan kondisi sosial, agama, budaya dan ekonomi masyarakatnya. Suralaga merupakan wilayah kecamatan yang tersusun dari 15 desa definitif, dengan kondisi masyarakat mayoritas beragama Islam, dan potensi sumber daya melimpah. Dengan kondisi dan potensi masyarakat seperti ini sebaiknya pemanfaatan Dana Desa dengan pendekatan syari‘at Islam.\r\nIslam memberikan konsep yang mengatur semua urusan lahiriyah dan batiniyah umatnya yang disebut dengan konsep maqoshid syari'ah. Penerapan konsep maqoshid syari'ah tidak hanya sebatas prinsip dalam menetapkan hukum syari‘at dan ibadah saja. Akan tetapi, para cendikiawan islam saat ini sudah banyak mengembangkan konsep maqoshid syari'ah dalam berbagai bidang keilmuan di antaranya bidang muamalah seperti: politik, ekonomi dan juga keuangan. Salah satu penggunaan konsep maqoshid syari'ah dalam bidang keuangan adalah sebagai prinsip dalam mengelola keuangan desa atau Dana Desa.\r\nDana Desa dan maqoshid syari'ah memiliki tujuan yang sama yakni memberikan kesejahteraan (kemaslahatan) seluas-luasnya bagi masayarakat. Dana Desa adalah bentuk materil untuk membangun kemaslahatan masyarakat, sedangkan maqoshid syari'ah adalah prinsip dalam membangun kemaslahatan tersebut. Berdasarkan kondisi masyarakat Suralaga dan kajian konsep maqoshid syari'ah di atas, membuat peneliti ingin mengkaji implementasi anggaran Dana Desa diukur dari maqoshid ad-dharuriyah di tiga desa yang ada di Kecamatan Suralaga Kabupaten Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat. Dengan rumusan masalah: 1) Bagaimana pemanfaatan Dana Desa di Kecamatan Suralaga tahun 2016-2018? 2) Apa yang menjadi prioritas penggunaan desa dikaji dari perspektif maqoshid syari'ah? 3) Apakah pemanfaatan Dana Desa di Suralaga sudah sesuai dengan konsep maqoshid syari'ah?\r\nPenelitian ini menggunakan model studi dokumentasi (document research) dengan pendekatan kualitatif melalui tiga teknik pengumpulan data (informasi) yaitu dokumentasi, dan literasi. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) pemanfatan dana desa di Suralaga mengedepankan pembangunan fisik (material), bahkan pada pembangunan non- fisik cenderung terabaikan. 2) Pemanfaatan Dana Desa memprioritaskan pada pembangunan ekonomi/harta (hifzul maal), hanya sebagian kecil dari anggaran desa yang dialokasikan untuk pembangunan keagamaan (hifzun din), pembangunan pendidikan (hifzul aql), pembangunan kesehatan (hifzun nafs), dan pembangunan generasi (hifzun nasl). 3) Secara umum pemanfaatan Dana Desa di Suralaga sudah mencerminkan prinsip maqoshid syari'ah, walaupun distribusi anggaran Dana Desa tersebut masih belum merata kelima indikator maqoshid syari'ah."^^ . "2019-12-11" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM.17208010017"^^ . "DODI FEBRIAN"^^ . "NIM.17208010017 DODI FEBRIAN"^^ . . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Text)"^^ . . . . . "17208010017_BAB-I_V-DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Text)"^^ . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH\r\n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #38745 \n\nPEMANFAATAN DANA DESA PERSPEKTIF MAQOSHID SYARI’AH \n(Studi Dokumentasi di Kec. Suralaga, Kab. Lombok Timur, NTB)\n\n" . "text/html" . . . "Ekonomi Masyarakat" . .