<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA"^^ . "PT Inter Sports Marketing (ISM) merupakan perseroan terbatas dengan Akta Pendirian No 05 tertanggal 05-05-2004 dibuat dihadapan Notaris Zacharias Omawele . PT Inter Sports Marketing (ISM) adalah pemegang Hak Cipta atas penyiaran Piala Dunia 2014 di wilayah Indonesia berdasarkan perjanjian lisensi yang dilakukannya dengan FIFA kemudian dicatatkan ke Dirjen HKI dengn No 092/dnhc/TPM-ISM/V/014 tanggal 23 Mei 2014. FIFA memberikan hak ekshibisi publik (hak-hak areal komersial) kepada PT ISM, yang memiliki kepentingan komersial atau tempat komersial yang akan menyelenggarakan siaran Piala Dunia 2014 harus mendapatkan izin terlebih dahulu dari Pemegang Lisensi yakni PT ISM. Akan tetapi pada pelaksanaanya didapati beberapa hotel di wilayah D.I. Yogyakarta tidak memiliki izin tertulis dari PT ISM. Oleh sebab itu penelitia ini bertujuan untuk mengetahui perlindungan hukum yang dilakukan oleh PT ISM terhadap Hak Cipta atas penyiaran Piala Dunia 2014 tanpa izin oleh Hotel di D.I.Yogyakarta. \r\nMetode penelitian yang penulis gunakan merupakan jenis penelitian lapangan (Field research) yaitu melakukan penelitian secara langsung ke Kantor cabang PT. Inter Sports Marketing yang berada di wilayah DI Yogyakarta dan Kantor Kuasa Hukum PT. Inter Sports Marketing di DI Yogyakarta. Penelitian ini dikategorikan sebagai penelitian yang bersifat deskriptif-analisis dengan menggunakan pendekatan yuridis empiris. Yuridis adalah pendekatan dengan melihat pada aturan perundang-undangan yang ada serta ketentuan-ketentuan lainnya yang berkaitan dengan perlindungan hukum terhadap hak cipta. Sedangkan empiris adalah suatu penelitian yang didasarkan data yang didapatkan langsung dari PT. Inter Sports Marketing (ISM) yang dilakukan melalui observasi dan wawancara. \r\nUpaya hukum yang dilakukan PT. ISM yaitu perlindungan preventif dan perlindungan represif. Perlindungan preventif yakni perlindungan sebelum terjadinya pelanggaran oleh PT Inter Sports Marketing (ISM) yaitu dengan mencatatkan perjanjian lisensi dengan No 092/dnhc/TPM-ISM/V/014 tanggal 23 Mei 2014 ke Dirjen HKI, dan juga sosialisasi yang dilakukan oleh pihak PT ISM di Grand Quality Hotel pada tanggal 3 Juni 2014 yang dihadiri oleh pengurus dan anggota Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) dan juga dihadiri oleh pihak Polda DIY. Pihak Hotel telah melanggar ketentuan pada Pasal 9 UU No 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta, dengan menyelenggarakan siaran Piala Dunia 2014 tanpa izin tertulis dari PT ISM. Kemudian perlindungan represif yakni dilakukan setelah terjadinya pelanggaran yang lebih kedalam bentuk penyelesaian adalah somasi kepada pihak Hotel namun tidak menemukan hasil, lalu dilakukan gugatan ke Pengadilan Niaga yang akhirnya pihak PT ISM mencabut gugatan yang sudah berjalan dan memilih untuk berdamai diluar pengadilan dengan dibayarnya ganti rugi dan juga kompensasi kepada PT ISM oleh pihak Hotel. Adapun penyelesaian dengan melapor ke kepolisian dan akhirnya pihak Hotel dikenakan pidana denda sebesar Rp. 30.000.000,-(tiga puluh juta)."^^ . "2019-09-20" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 15340089"^^ . "YUDA FIRNANDA SAPUTRA"^^ . "NIM. 15340089 YUDA FIRNANDA SAPUTRA"^^ . . . . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "15340089_BAB-I_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING\r\nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA\r\nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL\r\nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #38813 \n\nUPAYA HUKUM PT. INTER SPORTS MARKETING \nTERHADAP PELANGGARAN HAK CIPTA \nATAS PENYIARAN PIALA DUNIA 2014 OLEH HOTEL \nDI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Ilmu Hukum" . .