<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan\r\nmanajemen kurikulum di pondok pesantren Al-Luqmaniyah\r\nYogyakarta. Latar belakang penelitian ini adalah pentingnya\r\npendidikan moral dan karakter dalam mencerdaskan anak\r\nbangsa tidak cukup hanya dengan kecerdasan intelejensi (IQ)\r\ntetapi perlu didampingi dengan kecerdasan spiritual. Pondok\r\npesantren Al-Luqmaniyah memiliki cara tersendiri untuk\r\nmengasah kecerdasan para santri dengan kurikulum baik\r\ntertulis maupun tidaknya. Untuk mencapai tujuan tersebut\r\npeneliti menggunakan metode pengumpulan data dan analisis\r\ndata yang mengacu pada kaidah-kaidah penelitian kualitatif.\r\nDengan tahapan melakukan observasi, prapenelitian dan\r\npengambilan data di lapangan. Prosedur pengambilan data\r\ndilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Pemilihan\r\nnarasumber ditentukan berdasarkan pertimbangan\r\nketerlibatannya dalam penerapan manajemen kurikulum di\r\nPondok pesantren Al-Luqmaniyah.\r\nHasil penelitian menunjukan Pertama, Manajemen\r\nkurikulum pondok pesantren Al-Luqmaniyah Yogyakarta\r\nberupa: perencanaan dilakukan oleh pengasuh dan dewan\r\npendidikan dengan bermusyawarah berdasarkan evaluasi\r\npembelajaran tahun sebelumnya. Pengorganisasian dilakukan\r\noleh ketua dewan pendidikan yang disahkan oleh pengasuh.\r\nPelaksanaan oleh para pengurus yang didampingi dewan\r\npendidikan. Pengendalian dilakukan dengan sistem ta’ziran.\r\nDan Evaluasi untuk menentukan kenaikan kelas dan\r\nkelulusan santri dengan rapat evaluasi. Kedua, Implikasi\r\nmanajemen kurikukulum dalam mengembangkan perilaku religious santri yaitu dimensi keyakinan, membangun keyakinan kedekatan dengan Allah SWT, keyakinan adanya\r\nberkah, keberuntungan, dan terkabulnya do’a-do’anya dengan\r\nmelakukan riyadhoh / tirakatan dan menaati peraturan\r\npesantren dan dengan terus berlatih maenahan hawa nafsu.\r\nPraktiknya dengan kegiatan riyadhoh/tirakatan tetap\r\ndijalankan meskipun pesantren tengah beribur. Pengalaman\r\nyang diperoleh berupa ketenangan jiwa, kemudahan,\r\nemosinya lebih terkendali dan intropeksi diri. Pengetahuan\r\nyang diperoleh menahan hawa nafsu dapat akhlak mulia,\r\nkecerdasan spiritual dan emosional didasari dengan\r\npenegtahuan yang menjadikan santri tidak goyah dalam\r\nmenjalankannya. Dan menghasilkan pengalaman istidomah\r\ndalam hal apapun. Santri akan terbiasa bersikap ramah, loyal\r\ndalam berbuat baik, tumbuh menjadi manusia berjiwa\r\ndewasa, amanah, dan menjunjung tinggi nilai toleransi. Dan\r\nKetiga, Standaritas pengembangan perilaku religious santri\r\nadalah: disiplin, peduli, bermanfaat bagi orang lain,\r\nbertanggung jawab, amanah, semangat menjalankan ibadah\r\nsunah, Istiqomah qona’ah dan padai bersyukur."^^ . "2019-07-17" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "PASCASARJANA, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.17204010107"^^ . "Mudhofatul Afifah"^^ . "NIM.17204010107 Mudhofatul Afifah"^^ . . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Text)"^^ . . . . . "17204010107_BAB-I_BAB-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Text)"^^ . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "MANAJEMEN KURIKULUM\r\nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH\r\nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA\r\nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU\r\nRELIGIUS SANTRI (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #39032 \n\nMANAJEMEN KURIKULUM \nPONDOK PESANTREN AL-LUQMANIYYAH \nYOGYAKARTA DAN IMPLIKASINYA \nDALAM MENGEMBANGKAN PERILAKU \nRELIGIUS SANTRI\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . .