<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH"^^ . "Pada dasarnya, pemaksaan hubungan seksual dilarang dan diatur dalam\r\nUndang-undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan\r\ndalam Rumah Tangga (PKDRT), karena hak seksualitas dalam perkawinan\r\ndimiliki oleh suami dan isteri. Meskipun terdapat peraturan yang melarang,\r\npemaksaan hubungan seksual terhadap isteri tetap terjadi di masyarakat.\r\nPelaku pemaksaan hubungan seksual sering menggunakan pendapat yang\r\nmemberikan suami hak milik atas isteri secara penuh sebagai legitimasi,\r\ndengan mengklaim pendapat tersebut adalah bagian dari budaya dan ajaran\r\nagama. Meskipun pemaksaan hubungan seksual menimbulkan banyak dampak\r\nburuk. penelitian ini mempunyai dua pokok masalah, yaitu pandangan fikih\r\nIslam dan UU PKDRT tentang pemaksaan hubungan seksual dan analisa\r\nmaqāṡid syari’ah Jāsir ‘Audah terhadap hukum pemaksaan hubungan seksual\r\nterhadap isteri.\r\nJenis penelitian ini adalah penelitian pustaka (Library Research),\r\ndengan metode analisis data deskriptif analitik. Penelitian ini menggunakan\r\npendekatan Filsafat Hukum Islam dan teori sistem maqāṣid asy-syarī’ah Jāsir\r\n`Audah sebagai pisau bedah analisis. Dalam metode pengumpulan data,\r\npenulis mengumpulkan data pustaka yang terbagi menjadi data primer yang\r\nbersumber dari kitab fikih dan UU PKDRT, sedangkan data sekunder\r\nbersumber pada jurnal, karya ilmiah dan buku-buku lain yang terkait.\r\nHasil penelitian ini menunjukkan, bahwa fikih klasik memberikan\r\nkebolehan pemaksaan hubungan seksual terhadap isteri sebagai bentuk\r\npemenuhan hak seksualitas, sedangkan UU PKDRT melarang dengan\r\nancaman pidana. Dalam perspektif maqāṡid syari’ah Jāsir ‘Audah,\r\nmenjelaskan bahwa dengan perpisahan antara fikih dan syarī’ah akan\r\nmemperlihatkan bahwa kebolehan pemaksaan hubungan seksual merupakan\r\nijtihad dari ulama fikih. Pemahaman nas seksualitas secara menyeluruh akan\r\nmenampakkan bahwa nas seksualitas mengandung nilai kemaslahatan,\r\nkesetaraan dan keadilan. Dalam tinjauan bidang keilmuan lain seperti ilmu\r\npengetahuan alam (kesehatan reproduksi wanita), filsafat manusia, sosial dan\r\nbudaya, pemaksaan hubungan seksual akan menimbulkan dampak negatif\r\nterhadap fisik, psikis, dan juga disharmonisasi dalam perkawinan. Larangan\r\npemaksaan hubungan seksual mengandung misi kemaslahatan, yang dalam\r\nmaqāṣid asy-syarī’ah tradisional disebut dengan ḍāruriyyah, yaitu hifẓ nafs\r\n(perlindungan jiwa), hifẓ nasl (perlindungan keturunan), hifẓ aql (perlindungan\r\nakal), hifẓ ird (perlindungan kehormatan). Banyaknya dampak buruk yang\r\nterjadi akibat pemaksaan hubungan seksual, menjadikan larangan pemaksaan\r\nhubungan seksual dalam UU PKDRT, merupakan hukum yang ideal untuk\r\nditerapkan di Indonesia. Akan tetapi, pemberian hak seksualitas kepada suami\r\npada pendapat fikih, bisa diartikan bahwa seorang isteri tidak boleh menolak\r\najakan suami tanpa alasan yang jelas, karena hal tersebut merupakan\r\npelanggaran hak seksualitas suami."^^ . "2019-04-09" . . . . "Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM UIN SUNAN KALIJAGA, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM: 17203010002"^^ . "KHOTIFATUL DEFI NOFITASARI, S.H."^^ . "NIM: 17203010002 KHOTIFATUL DEFI NOFITASARI, S.H."^^ . . . . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Text)"^^ . . . . . "BAB-1_V_DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Text)"^^ . . . . . "BAB-II_III _IV.pdf"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI\r\nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #41225 \n\nPEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL SUAMI TERHADAP ISTERI \nDALAM PERSPEKTIF MAQĀṢID ASY SYARĪ’AH JĀSIR `AUDAH\n\n" . "text/html" . . . "Hukum Keluarga " . .