<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL"^^ . "Israel merupakan negara Yahudi yang mendeklarasikan kemerdekaannya\r\npada tahun 1948 dan sebagai salah satu negara demokratis di Timur Tengah.\r\nAgama Yahudi berperan penting dalam membentuk kebudayaan masyarakat\r\nIsrael. Dengan ini, diskursus publik tidak dapat dipisahkan dari peran Rabi.\r\nartikulasi dan interpretasi Rabi terhadap relasi agama dan negara sangat\r\nberpengaruh dalam kebijakan politik, sosiologis dan kultural. Salah satunya\r\nkebijakan yang terjadi di Israel adalah tentang legalitas keberadaan Lesbian, Gay,\r\nBiseksual, dan Transgender (LGBT). Masyarakat pada umumnya memandang\r\norang LGBT termasuk perilaku penyimpangan seksual dan sebagai kelompok\r\nminoritas, bahkan sangat dihindari keberadaannya terutama bagi negara yang\r\nmemiliki kemayoritasan agama tertentu, seperti di Israel (Yahudi). Akan tetapi,\r\nIsrael merupakan negara yang melegalkan keberadaan LGBT di negaranya bahkan\r\nIsrael juga mengeluarkan peraturan anti-diskriminasi terhadap LGBT. Berangkat\r\ndari narasi ini, tesis ini berusaha mengkaji relasi agama Yahudi dan negara dalam\r\nlegalisasi kelompok LGBT Israel. Tesis ini berusaha menjawab beberapa\r\npertanyaan, yaitu: (a) Bagaimana praktik masyarakat Israel dalam\r\nmengakomodasi hak minoritas LGBT dan bagaimana terbentuknya kewargaan\r\ndan identitas minoritas kelompok LGBT di Israel? (b) mengapa minoritas LGBT\r\ndapat dilegalkan oleh pemerintah Israel yang mayoritas beragama Yahudi?. \r\n \r\n \r\nPenelitian ini mengacu pada studi pustaka (library Research) dengan \r\nmetode kualitatif menggunakan pisau analisis multikuturalisme hak minoritas dari\r\nWill Kymlicka. Adapun dalam pengumpulan data, penulis menggunakan data\r\nprimer berupa buku-buku pokok yaitu Queer Theory and the Jewish Question dan\r\nCompanion Sexuality Studies, sedangkan data sekunder didapatkan melalui\r\nwawancara yang dilakukan secara virtual. Tesis ini menunjukkan bahwa,\r\nYudaisme tidak mengenal homoseksual atau hubungan sesama jenis karena\r\ntermasuk perbuatan keji dan telah ditegaskan juga dalam hukum Yahudi\r\n(Halacha). Hal ini menjadi perdebatan antara otoritas agama dan negara pada\r\nkebijakan hukum atas pelegalan kelompok LGBT di Israel. Berdampak juga\r\ndalam masalah sistem pernikahan pasangan sesama jenis, LGBT tidak diizinkan\r\nmendaftar pernikahan mereka di Israel karena hukum pernikahan Israel berada di\r\nbawah kekuasaan lembaga keagamaan (Yahudi, Islam, Kristen). Meskipun\r\ndemikian, Israel tetap berusaha membangun keragaman terhadap kelompok\r\nmayoritas dan minoritas untuk kebutuhan bersama. Aktivitas seksual (LGBT) di\r\nIsrael berkembang sangat cepat sejak tahun 1990-an hingga sekarang. Maka\r\norang-orang LGBT di Israel dapat mengekspresikan identitas seksualnya\r\nbersamaan dengan keimanan mereka sebagai orang yang beragama. Sudah barang\r\ntentu, pelegalan LGBT di Israel ini juga tidak terlepas dari peran masyarakat yang ikut mendukung dan mengakomodasi kelompok LGBT, terutama dukungan dari\r\norganisasi-organisasi LGBT."^^ . "2020-11-26" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "PASCASARJANA, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 18200010075"^^ . "Indah Rama Jayanti, S.Hum"^^ . "NIM.: 18200010075 Indah Rama Jayanti, S.Hum"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Text)"^^ . . . . . "18200010075_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Text)"^^ . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "MINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #45031 \n\nMINORITAS, KEYAHUDIAN, DAN KEWARGAAN: KAJIAN TERHADAP MINORITAS LGBT DI ISRAEL\n\n" . "text/html" . . . "Kajian Timur Tengah" . . . "Zionisme - Yahudi - Israel" . .