<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA"^^ . "Salah satu permasalahan dalam pendidikan Indonesia\r\nadalah anak tidak paham dengan apa yang mereka pelajari\r\nkarena materi pelajaran yang mereka pelajari hanya bersifat\r\nhafalan, komponen belajar tidak mendekati pada pada dunia\r\nnyata (realitas) serta rendahnya keterampilan berpikir kritis para\r\npelajar Indonesia. Maka dari itu diperlukan suatu metode yang\r\ndapat diterapkan dalam pendidikan di Indonesia salah satunya\r\nadalah dengan pembelajaran berbasis riset. Salah satu sekolah\r\nyang menerapkan riset (research) sebagai metode pembelajaran\r\nadalah SD Sanggar Anak Alam (SALAM) yang berada di\r\nNitiprayan Yogyakarta. Penelitian ini bertujuan untuk\r\nmengetahui proses pembelajaran riset serta keterampilan\r\nberpikir kritis yang berhasil ditanamkan pada anak kelas 1 SD.\r\nPenelitian ini mengkaji permasalahan sebagai berikut: (1)\r\nBagaimana proses pembelajaran berbasis riset (2) Apa saja\r\nketerampilan berpikir kritis yang berhasil ditanamkan pada anak\r\nkelas 1.\r\nJenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan\r\nmetode studi kasus. Subjek penelitian adalah kepala sekolah,\r\nfasilitator, orang tua, dan siswa. Objeknya adalah pembelajaran\r\nberbasis riset di SD Sanggar Anak Alam (SALAM). Pada proses\r\npengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi,\r\ndan dokumentasi. Sedangkan untuk analisis datanya\r\nmenggunakan reduksi data, display data, dan penarikan\r\nkesimpulan. Teknik keabsahan data menggunakan triangulasi\r\nsumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan\r\nbahwa: (1) Proses pembelajaran berbasis riset di SD Sanggar\r\nAnak Alam ini ada 4 tahap yaitu, pertama adalah tahap\r\nperencanaan, kedua tahap pendampingan, ketiga tahap\r\npelaksaaan, dan keempat atau tahap terakhir adalah tahap\r\npresentasi. (2) Keterampilan berpikir kritis yang berhasil\r\nditanamkan adalah klarifikasi menginterpretasi, menganalisis,\r\nmembuat inferensi, mengevaluasi, serta mengatur diri."^^ . "2020-10-09" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM : 16480039"^^ . "Nia Saraswati"^^ . "NIM : 16480039 Nia Saraswati"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "16480039_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMBELAJARAN BERBASIS RISET\r\nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR\r\nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM\r\n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #46158 \n\nPEMBELAJARAN BERBASIS RISET \nSEBAGAI PENANAMAN KETERAMPILAN BERPIKIR \nKRITIS SISWA KELAS 1 SD SANGGAR ANAK ALAM \n(SALAM) NITIPRAYAN YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah"@id . .