<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation)"^^ . "Indonesia dikenal sebagai negara paling majemuk di dunia dan penghuningnya\r\nadalah masyarakat yang mencintai kehidupan damai. Akan tetapi dalam waktu dua\r\ndekade terakhir, muncul beberapa konflik yang disertai tindak kekerasan dan tidak\r\njarang yang mengatasnamakan agama. Bahkan, kekerasan yang dilakukan memiliki\r\nlandasan teologisnya dari ayat-ayat Alquran. Pada satu sisi agama mengajarkan\r\nkehidupan yang rukun, namun di sisi lain terdapat sebagian kelompok yang\r\nmenggunakan agama untuk merusak kerukunan. Di tengah fenomena tersebut muncul\r\nsebuah organisasi yang menggunakan ajaran agama sebagai landasan teologis untuk\r\nmenyebarkan perdamaian di tengah-tengah masyarakat. Organisasi ini memiliki sebuah\r\nmodul yang digunakan untuk mengajarkan perdamaian, yaitu 12 Nilai Dasar\r\nPerdamaian. Modul yang menjadi jiwa bagi organisasi ini memiliki beberapa\r\nkeunikan, yaitu (1) setiap nilai perdamaian didahului dengan ayat Alquran, (2) terdapat\r\npenjelasan mengenai nilai perdamaian dan ayat yang berkaitan dengan bahasa yang\r\nsederhana, (3) adanya ilustrasi yang memudahkan pembaca untuk memahami dan (4)\r\nterdapat permainan yang memiliki kaitan dengan ayat Alquran dan nilai perdamaian.\r\nAsumsi dasar peneiliti ialah bahwa modul 12 Nilai Dasar Perdamaian merupakan\r\nsebuah hasil resepsi penyusun modul dan timnya terhadap ayat Alquran. Oleh sebab\r\nitu, penulis hendak meneliti bentuk resepsi apa saja yang ada dalam modul tersebut dan\r\nmengapa Peace Generation menggunakan ayat Alquran sebagai landasan teologis untuk\r\nnilai perdamaian.\r\nAdapun kesimpulan dari penelitian ini adalah Pertama, terdapat tiga variasi\r\nresepsi yang ditemukan dalam modul 12 Nilai Dasar Perdamaian. Di antaranya adalah\r\n(1) Resepsi Eksegesis yang diwujudkan pada penjelasan nilai perdamaian dan ayat yang\r\nberkaitan pada bagian “inti pelajaran” hingga “tips dan doa”, (2) Resepsi Estetis\r\nEksegesis yang berupa ilustrasi yang dihadirkan ilustrator. Ilustrasi tersebut membantu\r\npembaca lebih mudah untuk memahami penjelasan dan (3) Resepsi Fungsional yang\r\nberwujud pada permainan. Beberapa permainan yang dimainkan memiliki kaitan erat\r\ndengan pesan ayat Alquran. Kedua, Peace Generation menggunakan ayat Alquran\r\nsebagai landasan teologis untuk nilai-nilai pedamaian dalam modul versi muslim\r\ndidorong oleh dua faktor, yaitu (1) Faktor Internal, latar belakang pendidikan Irfan\r\nAmaLee. Ia berasal dari keluarga yang relijius, kemudian belajar pendidikan agama di\r\npesantren selama 6 tahun, lalu melanjutkan studinya pada jenjang strata satu dengan\r\nmengambil jurusan Tafsir Hadis (sekarang IAT dan Ilha) UIN Sunan Gunung Djati\r\nBandung. (2) Strategi Peace Generation untuk menjadikan nilai-nilai perdamaian lebih\r\nmudah diterima oleh kalangan masyarakat Indonesia. Selain itu, dengan penggunaan\r\nayat ini , streotype bahwa nilai perdamaian yang diajarkan Peace Generation adalah\r\ndari “Barat” dapat ditepis dan menegaskan bahwa nilai perdamaian yang ada berasal\r\ndari ajaran agama mereka sendiri."^^ . "2019" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "Fakultas Ushuludin dan Pemikiran Islam, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 15531002"^^ . "Muhammad Wahyudi"^^ . "NIM. 15531002 Muhammad Wahyudi"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Text)"^^ . . . . . "15531002_BAB I_BAB_TERAKHIR_DAFTAR_PUSTAKA.pdf"^^ . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Text)"^^ . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "RESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN\r\nBERBASIS ALQURAN\r\n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian\r\nPeace Generation) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #49117 \n\nRESEPSI NILAI-NILAI PERDAMAIAN \nBERBASIS ALQURAN \n(Kajian Atas Modul 12 Nilai Dasar Perdamaian \nPeace Generation)\n\n" . "text/html" . . . "Tafsir Al-Qur'an" . .