%0 Thesis %9 Skripsi %A Abdul Malik Karim, NIM.: 14110086 %B FAKULTAS ADAB DAN ILMU BUDAYA %D 2021 %F digilib:50594 %I UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA %K Nizar Qabbani, Uhibbuki.. Hatta Tartafi’a As-Samaa’u Qaliilan, Charles Morris, Sintaksis, Semantik, Pragmatik %P 106 %T AL RAJA' FI AL QASIDAH " UHIBBUKA .. HATTA TARFA'U AL SAMA' QALILAN" LI NIZAR QOBBANI DIRASAH TAHLILIYAH SIMA'IYYAH LI CHARLES MORRIS %U https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/50594/ %X Penelitian ini membicarakan tentang analisis puisi Uhibbuki.. Hatta Tartafi’a as-Samaa’u Qaliilan karya Nizar Qabbani, seorang penyair Suriah (١٩٢٣- ١٩٩٨). Puisi ini menceritakan keadaan seseorang di dalam menyampaikan perasaan cinta kepada sesuatu yang ditemuinya. Dalam puisi ini banyak ditemukan tanda yang harus diungkapkan makna dari tanda-tanda tersebut. Untuk itu peneliti akan menggunakan teori semiotik Charles Morris. Teori semiotika Charles Morris didasarkan pada tiga aspek kebahasaan yaitu sintaksis, semantik, dan pragmatik. Sintaksis adalah studi tentang hubungan antar tanda. Semantik adalah studi tentang hubungan tanda dengan obyek yang dibuat rujukan. Pragmatik adalah studi tentang hubungan tanda dengan penafsirnya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptif analisis. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik library research (kajian pustaka). Hasil penelitian yang dilakukan peneliti menemukan adanya beberapa harapan. Di dalamnya berisi tentang harapan-harapan yaitu harapan cinta, harapan perdamaian, dan harapan kebebasan. %Z Pembimbing: Dr. Aning Ayu Kusumawati, S.Ag. M.Si