relation: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51651/ title: PEMBERDAYAAN SUMBER DAYA MANUSIA OLEH PANTI ASUHAN ALIFATUN MARDIYAH INDONESIA DALAM KEPENGASUHAN ANAK DI SRIMPI KARANGMOJO GUNUNGKIDUL TAHUN 2020 creator: Siti Mujahadah, NIM.: 18102040093 subject: Manajemen Dakwah subject: Hak Asuh Anak description: Penelitian ini membahas mengenai pemberdayaan sumber daya manusia oleh panti asuhan Alifatun Mardiyah Indonesia Srimpi Karangmojo Gunungkidul pada tahun 2020. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, dengan menggunakan metode pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang dugunakan dalam penelitian ini yakni analisis deskriptif dengan menggambarkan pemberdayaan sumber daya manusia di panti asuhan Alifatun Mardiyah Indonesia Srimpi Karangmojo Gunungkidul. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa tahap pemberdayaan sumber daya manusia yang di terapkan di panti asuhan Alifatun Mardiyah Indonesia Srimpi Karangmojo Gunungkidul yaitu, dengan mengembangkan visi bersama, mendidik pegawai, meniadakan rintangan-rintangan, meyatakan keinginan, memberikan motivasi, memberikan perlengkapan, melakukan evaluasi, dan mengharapkan keberhasilan serta permasalahan. Kedelapan tahapan yang diterapkan oleh panti asuhan Alifatun Mardiyah Indonesia dalam proses pemberdayaan tersebut berjalan cukup baik, meski terdapat beberapa rencana yang tidak dapat terealisasikan karena pandemi covid-19 pada tahun 2020. date: 2022-05-30 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51651/1/18102040093_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51651/2/18102040093_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf identifier: Siti Mujahadah, NIM.: 18102040093 (2022) PEMBERDAYAAN SUMBER DAYA MANUSIA OLEH PANTI ASUHAN ALIFATUN MARDIYAH INDONESIA DALAM KEPENGASUHAN ANAK DI SRIMPI KARANGMOJO GUNUNGKIDUL TAHUN 2020. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.