@phdthesis{digilib52852, month = {August}, title = {PENGARUH VARIABEL MAKROEKONOMI DAN ECONOMIC OPENNESS TERHADAP INDEKS SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI)}, school = {UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA}, author = {NIM.: 18108010057 Yulita Bimantari}, year = {2022}, note = {Pembimbing : Anggari Marya Kresnowati, S.E., M.E.}, keywords = {ISSI, variabel makroekonomi, economic openness}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/52852/}, abstract = {Pasar modal memiliki peran penting dalam perekonomian, termasuk pasar saham. Untuk mengukur kinerja saham diperlukan adanya indeks saham. Di Indonesia, terdapat IHSG untuk mengukur keseluruhan saham, namun untuk mengukur kinerja saham syariah dapat menggunakan ISSI. Menurut teori, indeks saham dipengaruhi oleh faktor makro ekonomi dan faktor lainnya. Dengan begitu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh antara variabel makroekonomi dan economics openness terhadap Indeks Saham Syariah Indonesia. variabel yang digunakan dalam penelitian ini merupakan variabel inflasi, BI rate, kurs, dan net ekspor. Data yang digunakan merupakan data sekunder berupa data bulanan dari periode Januari 2017 ? Desember 2021 yang akan diolah dengan menggunakan metode VAR/VECM. Berdasarkan hasil estimasi VECM, dapat dilihat bahwa inflasi dan kurs memiliki pengaruh jangka panjang, namun tidak memiliki pengaruh jangka pendek. Sementara itu, BI rate dan net ekspor tidak memiliki pengaruh jangka panjang maupun jangka pendek terhadap ISSI} }