eprintid: 54226 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 111 dir: disk0/00/05/42/26 datestamp: 2022-10-17 04:47:15 lastmod: 2022-10-17 04:47:15 status_changed: 2022-10-17 04:47:15 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Junaidi Siregar, NIM. 01240444 title: MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA BAITUL JMAAL VVAT TAMWIL (BMT) BINA DHUAFA BERINGHARJO KOTA YOGYAKARTA ispublished: pub subjects: M divisions: jur_md full_text_status: restricted keywords: Manajemen Sumber Daya Manusia, Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) Bina Dhuafa, Beringharjo Kota Yogyakarta note: Pembimbing : Dra. Hj. Mikhriani, MM abstract: Secata umum pengelolaan sumber daya manusia di BMT Bina Dhuafa Beringharjo Yogyakarta berlangsung efektif. Hal ini dibuktikan pada semangat dan kegairahan kcrja karyawan yang tinggi, rasa tanggungjawab tinggi terhadap perkembangan BMT Bina Dhuafa Beringharjo Y ogyakarta. Out put yang dihasilakan menunjukkan parameter yang efisien.. Untuk kerja pcguwui menunjukkan parameter yang semakin efektif dan efisien dari segi kualitas serta waktu. Hal tersebut terlaksana karena penerapan fungsi-fungsi manaj emen sumber daya manusia sebagai berikut : Pelaksanaan penarikan dan seleksi sumberdaya manusia pada BMT Bina Dhuafa Beringharjo Yogyakarta dilaksanan dengan dua sistem yaitu sistem terbuka dan sistem tertutup, sistem terbuka jika karyanwan yang dibutuhkan lebih dari 5 orang, tetapi jika dibawah Iima orang maka penarikan karyawan hanya dilakukan oleh BRO sendiri. Seleksi karyawan dilakukan dengan tujuh tahapan yaitu: seleksi administrasi, Test baca al-Qur'an, tes tulis (agama, matematika, logika, bahasa lnggris, dan ekonomi syariah), Focused group discussion, Test Psikotest, Test wawancara, dan yang terahir Wawancara Direksi date: 2006 date_type: published pages: 123 institution: UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA department: Fakultas Dakwah dan Komunikasi thesis_type: skripsi thesis_name: other citation: Junaidi Siregar, NIM. 01240444 (2006) MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA BAITUL JMAAL VVAT TAMWIL (BMT) BINA DHUAFA BERINGHARJO KOTA YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/54226/1/01240444_Bab%20I_Bab%20IV_Daftar%20Pustaka.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/54226/2/01240444_Bab%20II_Bab%20III.pdf