<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO)"^^ . "Keluarga merupakan unit terkecil dari masyarakat yang terbentuk melalui ikatan perkawinan. Hak dan kewajiban merupakan bagian terpenting dari keluarga yang harus terpenuhi dengan baik. Fenomena istri bekerja menjadi TKW (Tenaga Kerja Wanita di masyarakat Jangkaran sudah berlangsung sejak tahun 1982 hingga sekarang. Faktor ekonomi, sosial, dan budaya masyarakat Jangkaran menjadi penyebab seorang istri memutuskan untuk bekerja sebagai TKW. Jarak dan waktu yang memisahkan suami istri menjadi problem yang dihadapi keluarga TKW dalam melaksanakan hak dan kewajiban mereka sebagai suami istri. Oleh karena itu, menarik untuk diteliti bagaimana tinjaun hukum Islam terhadap praktik pemenuhan hak dan kewajiban keluarga TKW yang berada di masyarakat Desa Jangkaran.\r\nResponden dalam penelitian ini adalah lima keluarga TKW di wilayah Desa Jangkaran, dengan pengambilan responden secara random. Pengambilan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan teknik purposive sampling. Jenis penelitian yang penyusun gunakan dalam penelitian ini adalah penelitian field research (lapangan) yang mana sumber data dalam penelitian ini meliputi data primer yang berasal dari wawancara dengan keluarga TKW di Desa Jangkaran dan data sumber sekunder yang berasal dari kepustakaan serta dokumen yang telah tersedia yang berhubungan dengan penelitian ini. Dalam penyusunan skripsi ini penulis menggunakan pendekatan sosiologi hukum Islam yaitu pendekatan terhadap suatu masalah yang didasarkan pada hukum Islam yang berasal dari Al-Qur’an, hadīs, ataupun pandangan para Ulama’ dan lain sebagainya yang berkaitan dengan penelitian ini, yang kemudian dikaitkan dengan gejala sosial yang terjadi di masyarakat.\r\nHasil penelitian ini adalah bahwa praktik pemenuhan hak dan kewajiban keluarga TKW di Desa Jangkaran tidak dapat terpenuhi secara maksimal. Ditinjau dari pendekatan teori struktural fungsional secara adaptation, keluarga Bapak Patman pada awalnya belum bisa menyesuikan diri ketika sang istri bekerja di luar negeri. Secara goal attainment kelima keluarga TKW tersebut memiliki tujuan yang sama yaitu meningkatkan ekonomi keluarga dan mereka mampu untuk mewujudkannya. Secara integration pada keluarga Bapak Patman sempat mengalami hambatan pada awal kepergian sang istri menjadi TKW. Secara latency kelima keluarga TKW di Desa Jangkaran hingga saat ini mampu menjaga pola yang sudah berjalan pada keluarga mereka dengan baik. Secara sosiologis terjadi perubahan peran dalam pemenuhan hak dan kewajiban keluarga TKW."^^ . "2022-08-15" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 15350026"^^ . "Misbahul Munir"^^ . "NIM.: 15350026 Misbahul Munir"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Text)"^^ . . . . . "15350026_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Text)"^^ . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "TINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #54265 \n\nTINJAUAN SOSIOLOGI HUKUM ISLAM TERHADAP PEMENUHAN HAK DAN KEWAJIBAN PADA KELUARGA TENAGA KERJA WANITA (STUDI KASUS DI DESA JANGKARAN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULON PROGO)\n\n" . "text/html" . . . "Hukum Keluarga " . . . "Wanita Dalam Keluarga" . .