eprintid: 54728 rev_number: 11 eprint_status: archive userid: 111 dir: disk0/00/05/47/28 datestamp: 2022-11-02 03:23:19 lastmod: 2022-11-02 03:23:19 status_changed: 2022-11-02 03:23:19 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Mukhtar Khilmi, NIM. 99222752 title: UJUB SEBAGAI GANGGUAN KEJIW AAN (TELAAH TERHADAP KITAB ffiYA ULUMUDDIN KARY A IMAM AL GHAZALI) ispublished: pub subjects: BA divisions: jur_bpi full_text_status: restricted keywords: Ujub Sebagai Gangguan Kejiwaan, Telaah Kitab Ihya Ulumuddin Karya Imam AL Ghazali) note: Pembimbing :Prof DR. HM. Bahri Ghazali, MA. abstract: Pad.a bab terakhir ini penulis akan sampaikan beberapa kesimpulan dari penelitian ini. Setelah penulis mengadakan pembahasan terhadap permasalahan-permasalahan yang telah dirumuskan, maka penulis dapat memberikan l< esimpulan sebagai berikut: Pertama, ujub dalam Ihya Ulumuddin karya al Ghazali mendapatkan perhatian yang cukup serius. Ujub merupakan sebuah sifat tercela yang sangat berbahaya dan dilarang dalam Islam karena dapat menimbulkan kerusakan yang sang3.t besar baik bagi orang itu sendiri maupun bagi lingkungan sosialnya. Di samping itu juga disebutkan bahwa ujub dapat memunculkan berbagai karakter yang dapat digunakan untuk mengelompokkan seseorang ke dalam golongan atau kelompok orang-orang yang mengalami gangguan kejiwaan. Karakter ujub tersebut diantaranya adalah takabur/ sombong, angkuh, riya, dengki. Kedua, adanya karakteristik ujub seperti takabur/ sombong, angkuh, nya, dan hasud/ dengki merupakan penyebab timbulnya sifat ujub. Dari karakteristik tersebut menimbulkan fenomena/ gejala gangguan kejiwaan. Fenomena tersebut ditemukan dalam karakteristik ujub. Fenomena tersebut merupakan adanya suatu indikasi bahVva ujub dapat mengakibatkan terganggunya atau rusaknya jiwa seseorang. fenomena atau gejala gangguan kejiwaan yang dapat dijumpai pada orang yang ujub adalah gangguan batin yang serius, yaitu kecemasan, kege1isahan, gangguan emosional dan prilaku abnormal (menyimpang), terputusnya hubungan sosial dan stress (frustasi). Berbagai gejala tersebut sangatlah merugikan dan merusak terutama pada mental/ jiwa orang yang mengalaminya. date: 2006 date_type: published pages: 111 institution: UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA department: Fakultas Dakwah dan Komunikasi thesis_type: skripsi thesis_name: other citation: Mukhtar Khilmi, NIM. 99222752 (2006) UJUB SEBAGAI GANGGUAN KEJIW AAN (TELAAH TERHADAP KITAB ffiYA ULUMUDDIN KARY A IMAM AL GHAZALI). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/54728/1/99222752_Bab%20I_Bab%20V_Daftar%20Pustaka.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/54728/2/99222752_Bab%20II_Bab%20III_Bab%20IV.pdf