<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi media Prezi dalam\r\nupaya meningkatkan minat belajar bahasa Arab siswa kelas XII MIPA 1 MAN 1\r\nSleman.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan subyek\r\npenelitiannya adalah guru mata pelajaran bahasa Arab kelas XII MIPA 1 MAN 1\r\nSleman dan seluruh siswa kelas XII MIPA 1 MAN 1 Sleman tahun pelajaran\r\n2019/2020, dengan jumlah siswa sebanyak 28 anak. Pengumpulan data pada\r\npenelitian ini dilakukan dengan menggunakan lembar observasi guru mata\r\npelajaran bahasa Arab, lembar observasi peneliti, catatan lapangan, wawancara\r\nbebas terpimpin, angket dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan cara\r\nanalisis deskriptif kualitatif serta didukung dengan data kuantitatif. Analisis data\r\nkualitatif melalui beberapa langkah yaitu: pengumpulan data, reduksi data, display\r\ndata dan yang terakhir pengambilan kesimpulan. Sedangkan analisis data kuantitatif\r\nyaitu dari data hasil angket minat siswa dengan menghitung presentase tiap-tiap\r\nindikatornya.\r\nHasil penelitian menunjukan bahwa:\r\n1. Implementasi media Prezi untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas XII\r\nMIPA 1 MAN 1 Sleman sudah berjalan dengan baik dibandingkan dengan\r\npembelajaran sebelumnya yang belum menggunakan media Prezi. Hal ini bisa\r\ndilihat dari hasil lembar observasi guru dan lembar observasi peneliti, dari mulai\r\npra penelitian hingga penelitian terakhir. Pada tiap-tiap penelitian mengalami\r\npeningkatan, mulai dari aktivitas siswa mengalami peningkatan pada tiap\r\npertemuannya, aktivitas guru semakin berkurang, semakin minimnya kendala\r\nyang dihadapi pada tiap tahap penelitian, ketuntasan belajar semakin meningkat,\r\nkonsentrasi pada saat dikelas juga meningkat, ketertarikan siswa juga\r\nmeningkat, perhatian siswa juga meningkat, keterlibatan siswa saat proses\r\nbelajar mengajar juga meningkat, serta kelancaran siswa dalam menjawab\r\npertanyaan pada tiap pertemuannya juga meningkat.\r\n2. Pembelajaran bahasa Arab dengan media Prezi dapat meningkatkan minat\r\nbelajar siswa kelas XII MIPA 1 MAN 1 Sleman. Pada kegiatan pra penelitian\r\npresentase minat belajar siswa 59% dengan kategori rendah, pada siklus I\r\npresentase minat belajar siswa sebesar 68% dapat dikategorikan sedang, pada\r\nsiklus II presentase minat belajar siswa sebesar 72% dikategorikan sedang, dan\r\npada siklus III presentase minat belajar bahasa Arab siswa sebesar 80% dengan\r\nkategori tinggi. Hal ini menunjukan adanya peningkatan minat belajar siswa\r\nsetelah akhir tindakan dengan menggunakan media Prezi."^^ . "2022-05-31" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 15420040"^^ . "Ridwan Abdul Aziz"^^ . "NIM.: 15420040 Ridwan Abdul Aziz"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Text)"^^ . . . . . "15420040_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Text)"^^ . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #55133 \n\nIMPLEMENTASI MEDIA PREZI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR BAHASA ARAB SISWA KELAS XII MIPA 1 MAN 1 SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020\n\n" . "text/html" . . . "Media Pembelajaran" . . . "Pendidikan Bahasa Arab"@id . .