<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran\r\npenggunaan model cooperative learning tipe Team-Game-Tournament terhadap\r\nminat dan prestasi siswa kelas X SMA Negeri 1 Tayu tahun ajaran 2010/2011\r\npada materi virus.\r\nJenis penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperiment atau\r\neksperimen semu dengan desain non-randomized posttest control group. Variabel\r\npenelitian terdiri atas dua variabel, yaitu variabel bebas berupa pembelajaran\r\ndengan menggunakan model team-game-tournament dan variabel terikat berupa\r\nminat dan prestasi belajar siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh\r\nsiswa-siswi kelas X SMA Negeri 1 Tayu. Pengambilan sampel dilakukan dengan\r\nmenggunakan teknik purposive sampling, dengan kelas XB sebagai kelas\r\neksperimen dan kelas XG sebagai kelas kontrol. Pengumpulan data penelitian\r\ndilakukan dengan menggunakan tes dan lembar angker minat belajar. Analisis\r\ndata minat belajar siswa menggunakan analisis deskriptif dengan teknik\r\npersentase dan analisis prestasi belajar siswa menggunkan uji t berpasangan.\r\nBerdasarkan hasil analisis deskriptif angket minat belajar siswa antara\r\nkelas eksperimen dengan kelas kontrol menunjukkan adanya perbedaan rata-rata\r\ntiap aspek. Hal ini berarti pembelajaran dengan menggunakan kooperatif learning\r\ndengan model team-game-tournament berpengaruh terhadap minat belajar siswa,\r\nkarena rata-rata minat belajar biologi siswa kelas eksperimen lebih tinggi dari\r\npada kelas kontrol. Analisis hasil prestasi belajar siswa setelah dilakukan\r\npengujian statistik dengan uji t menghasilkan p= 0,043< 0,05. Hal ini\r\nmenunjukkan bahwa ada perbedaan yang signifikan pada prestasi belajar siswa\r\nantara kelas eksperimen dengan kelas kontrol. Dengan demikian, pembelajaran\r\ndengan menggunkan model team-game-tournament berpengaruh positif terhadap\r\nprestasi belajar siswa."^^ . "2011-11-01" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 06680001"^^ . "Nanda Puji Setyaningsih"^^ . "NIM.: 06680001 Nanda Puji Setyaningsih"^^ . . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Text)"^^ . . . . . "BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Text)"^^ . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #57099 \n\nPENGARUH PEMBELAJARAN COOPERATIVE TIPE TEAM-GAMETOURNAMENT TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAYU PADA POKOK BAHASAN MATERI VIRUS\n\n" . "text/html" . . . "Metode Pembelajaran" . .