<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA"^^ . "Latar belakang masalah penelitian ini adalah rendahnya keaktifan dan\r\nmotivasi siswa dalam pembelajaran Fikih kelas VIII MTs Ibnul Qoyyim Putra Bantul\r\nYogyakarta yang disebabkan oleh rendahnya kualitas pembelajaran yang dilakukan\r\noleh pendidik yang kenyataannya merupakan pihak yang secara langsung terlibat\r\ndalam pembelajaran, guru menggunakan strategi pembelajaran yang konvensional\r\nsehingga menimbulkan kebosanan siswa.\r\nPenelitian ini bersifat kualitatif, dengan mengambil latar MTs Ibnul Qoyyim\r\nPutra Bantul Yogyakarta. Penelitian dilaksanakan dalam tiga siklus tindakan.\r\nPengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara mendalam, angket, tes,\r\ndan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan memberikan makna terhadap data\r\nyang berhasil dikumpulkan yakni makna dan proses pembelajaran sebagai upaya\r\nmeningkatkan keaktifan dan motivasi melalui tindakan yang dilakukan. Adapun\r\nurutan kegiatan penelitian mencakup:(1)perencanaan, (2) implementasi, (3) observasi,\r\ndan (4) refleksi\r\nHasil penelitian menunjukkan: 1). Motivasi dan keaktifan siswa dalam\r\npembelajaran Fikih siswa kelas VIII di MTs Ibnul Qoyyim Putra Bantul sebelum\r\npelaksanaan tindakan terlihat masih rendah. 2) penerapan strategi Cooperative\r\nLearning tipe TGT dalam pembelajaran Fikih di kelas VIII MTs Ibnul Qoyyim Putra\r\nBantul dilaksanakan dalam tiga siklus yang setiap siklusnya dua kali pertemuan.\r\nDalam pelaksanaan dengan menggunakan strategi TGT ini berjalan dengan lancar.\r\nStrategi TGT dalam pembelajaran ini mencakup presentasi kelas, belajar tim,\r\nturnamen, dan penghargaan kelompok. 3) Adanya peningkatan motivasi dan\r\nkeaktifan siswa terlihat pada rasa senang, perhatian, ketertarikan, antusiasme, dan\r\nrasa ingin tahu, bekerjasama dalam kelompok, mendengarkan pendapat orang lain,\r\nantusias dalam mengerjakan tugas, perhatian, kemauan bertanya, dan mengemukakan\r\npendapat. Secara keseluruhan peningkatan terjadi cukup baik, pada aspek keaktifan\r\nsiswa pada observasi awal sebelum tindakan sebesar 31,7% (rendah), kemudian pada\r\nsiklus I 55%(sedang), siklus II sebesar 74%(tinggi), siklus III sebesar 84% (sangat\r\ntinggi) hal ini mengalami peningkatan cukup baik yaitu 52,3%. Sedangkan pada\r\naspek motivasi siswa sebelum tindakan sebesar 31.6%(rendah), kemudian siklus I\r\n83,7% (sangat tinggi), siklus 83,7 % (sangat tinggi) dan siklus III menjadi\r\n89%(sangat tinggi)."^^ . "2010-11-25" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU PENDIDIKAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 07410081"^^ . "Nurul Hidayati Rofiah"^^ . "NIM.: 07410081 Nurul Hidayati Rofiah"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "07410081 - BAB DAN PENUTUP.pdf"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME-\r\nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN\r\nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS\r\nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #57173 \n\nPENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMGAME- \nTOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN \nMOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN FIQH DI KELAS VIII MTS \nIBNUL QOYYIM PUTRA BANTUL YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . . . "Metode Pembelajaran" . .