%0 Thesis %9 Skripsi %A Hameda Rachma, NIM.: 16210055 %B FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI %D 2022 %F digilib:57177 %I UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA %K representation; obedience; wife; film; Semiotics of Ferdinand de Saussure %P 98 %T REPRESENTASI KETAATAN ISTRI TERHADAP SUAMI DALAM FILM “ WEDDING AGREEMENT “(STUDI ANALISIS SEMIOTIK TERHADAP TOKOH BTARI HAPSARI) %U https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/57177/ %X Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perkembangan dunia perfilman yang semakin maju di tanah air menjadikan para pihak tertentu memanfaatkan film sebagai media penyebaran isu-isu terpilih. Salah satunya Representasi Ketaatan Istri Terhadap Suami dalam Film Wedding Agreement yang mengandung isu terkait ketaatan istri terhadap suami. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif, peneliti mengumpulkan data dengan teknik dokumentasi. Data yang telah dikumpulkan kemudian dianalisis menggunakan teknik analisis semiotika Ferdinand De Saussure. Hasil analisis pada penelitian ini dapat diketahui bahwa bentuk-bentuk ketaatan istri yang muncul pada sosok Btari Hapsari di dalam film “Wedding Agreement” menggambarkan Btari Hapsari adalah istri yang patuh dan taat terhadap suaminya sesuai dengan kemampuannya. Yaitu: Menjaga kehormatan dan harta suami, Melaksanakan hak suami, Mengatur rumah dengan baik, Melepas dan menyambut suami ketika berangkat dan pulang bekerja, Berperilaku lemah lembut, dan Sabar dan ikhlas menghadapi ujian serta kekurangan suami. %Z Pembimbing: Khoiro Ummatin, S.Ag., M.Si