@phdthesis{digilib60405, month = {December}, title = {POLA PENGEMBANGAN KECERDASAN EMOSIONAL DI MADRASAH ALIYAH ALI MAKSUM KRAPYAK YOGYAKARTA}, school = {UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA}, author = {NIM.: 00410527 Muhanarif Wahyudi}, year = {2004}, note = {Pembimbing: Drs. Mujahid, M.Ag}, keywords = {Kecerdasan Emosional, Pendidikan Agama, Pengembangan Emosional}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/60405/}, abstract = {Manusia merupakan makhluk yang paling sempuma diantara makhluk lain. Manusia difasilitasi dengan berbagai macam potensi dan berbagai macam kecerdasan. Gardner, seorang profesor pendidikan Harvard, sebagaimana yang dikutip oleh Agus Nggennanto menyatakan bahwa manusia memiliki kecerdasan multi yang dirumuskan dengan istilah Multiple Imelligences. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field study research) yang bermaksud mempelajari secara intensif tentang latar belakang keadaan sekarang dan interaksi suatu soisal, individu, kelompok, lembaga dan masyarakat.32 Penelitian ini bersifat diskriptif yang rnemberi gambaran secermat mungkin mengena1 suatu individu, keadaan, gejala atau kelompok tertentu. Hasil penelitian, 1. Pola pengembangan kecerdasan emosional di Madrasah Aliyah Ali Maksum Krapyak Y ogyakarta mencakup di bi dang strategi pembelajaran, bidang ekstrakurikuler dan bidang kegiatan asrama. 2. Pelaksanaan pola pengembangan kecerdasan emosional di Madrasah Aliyah Ali Makswn Krapyak Y ogyakarta berjalan dengan kegiatan?kegiatan di bidang strategi pembelajaran, ekstrakurikuler dan bidang kegiatan asrama. 3. Faktor pendukung dan penghambat Pola pengembangan kecerdasan emosional di Madrasah Aliyah Ali Maksum Krapyak Y ogyakarta terletak pada pihak Y ayasan Ali Maksum, pihak Madrasah Aliyah Ali Maksum, para guru, siswa dan pembina asrama dan OSIS.} }