<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul)"^^ . "Jilbab adalah baju kurung yang longgar, yang dilengkapi dengan kerudung yang menutupi kepala yang menutupi seluruh tubuh kecuali muka dan telapak tangan. Biasanya anak wanita yang sudah mulai menginjak dewasa, mereka memakai hijab sebagai pertanda bahwa mereka minta dimuliakan. Idealnya jilbab membuat seorang muslimah berperilaku sesuai dengan spirit yang terkandung di dalamnya, anggun, elegan dan mulia tanpa mengabaikan adab dan etika berpakaian, sehingga jilbab yang dikenakan seseorang membentuk karakter positif dalam dirinya. Hal ini juga berdampak pada lingkungan sekolah dengan adanya keputusan Dirjen Dikdasmen mengeluarkan peraturan yang mengakomodasikan kerudung dalam pakaian seragam sekolah. SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul menetapkan ciri khusus penyelenggaraan pendidikannya antara lain dengan mewujudkan Perguruan Muhammadiyah sebagai lembaga da'wah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1.\tApa makna jilbab bagi siswa SMU Muhammadiyah Ngawen, Gunung Kidul?\r\n2.\tApa faktor pendukung dan penghambat pemakaian jilbab bagi siswa SMU Muhammadiyah Ngawen, Gunungkidul?\r\nMetode penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Dalam penelitian kualitatif proses analisis data dimulai dengan menelaah seluruh data yang tersedia atau disebut dengan pengumpulan data dari berbagai sumber yaitu dariwawancara, observasi, pengamatan, yang sudah dituliskan dalam catatan harian baik dokumen pribadi maupun dokumen resmi serta ditunjang dengan adanya angket.\r\nHasil penelitian ini adalah: 1. Siswa yang Memandang Jilbab sebagai :\r\na.\tFenomena Budaya\r\nSiswa SMU Muhammadiyah memandang jilbab yang dikenakan hanya sekedar memenuhi kewajibab yang diterapkan oleh pihak sekolah sehingga dalam pelaksanaannya mereka belum komitmen dengan jilbab yang ia kenakan. Namun dengan adanya peraturan di sekolah tersebut dapat menjadi sarana untuk membiasakan diri dalam berjilbab serta mampu mengambil hikmah dari diwajibkannya berjilbab sehingga jilbab tidak hanya menjadi sebuah budaya saja namun budaya yang diluruskan sesuai ajaran Islam.\r\nb.\tFenomena Agama\r\nSiswa memahami dan menyadari bahwa jilbab merupakan suatu kewajiban bagi muslimah yang telah baligh dan merupakan refleksi ibadah kepada Allah swt dan pewajiban tersebut merupakan kebutuhan pribadinya untuk dapat mudah dikenal sebagai muslimah, menjaga kehormatan, tehindar dari gangguan laki-laki asing, dan membuat mereka berusaha untuk berperilaku seperti pakaian yang ia kenakan, santun, ramah dan bermanfaat bagi yang lain. 2. Dalam pelaksanaan berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul terdapat faktor pendukung dan penghambat, yaitu a. Faktor Pendukung, 1)\tAdanya peraturan berjilbab disekolah akan membiasakan untuk selalu mengenakan jilbab.\r\n2)\tAdanya keinginan pribadi siswa untuk komitmen berjilbab.\r\n3)\tAdanya dukungan keluarga maupun teman-teman dekat.\r\n4)\tKondisi lingkungan yang kondusif\r\nb. Faktor Penghambat, 1)\tRendahnya kesadaran siswa untuk konsisten dalam berjilbab.\r\n2)\tKondisi keluarga yang tidak mendukung.\r\n3)\tPergaulan bebas diantara remaja.\r\n4)\tLingkungan yang tidak mendukung"^^ . "2004-10-19" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 00410153"^^ . "Sumiati"^^ . "NIM.: 00410153 Sumiati"^^ . . . . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Text)"^^ . . . . . "00410153_BAB I_BAB IV_DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Text)"^^ . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "JILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #61128 \n\nJILBAB SEBAGAI FENOMENA BUDAYA DAN AGAMA (Studi tentang Berjilbab di SMU Muhammadiyah Ngawen Gunungkidul)\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . . . "Islam dan Budaya" . .