<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA"^^ . "Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan prokrastinasi akademik yang terjadi pada siswa di SMP Muhammadiyah 1 Seyegan, Sleman. Prokrastinasi akademik merupakan perilaku menunda-nunda yang terjadi di dunia pendidikan dan termasuk perbuatan yang dilarang dalam Islam. Jika dibiarkan, perilaku ini akan memberikan dampak buruk bagi siswa sehingga sangat perlu untuk direduksi eksistensinya. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya preventif, represif, dan kuratif guru PAI dalam mereduksi prokrastinasi akademik siswa di SMP Muhammadiyah 1 Seyegan.\r\nPenelitian ini menggunakan metode campuran (mixed methods) dengan strategi eksplanatoris sekuensial. Informan penelitian ini adalah tiga guru PAI dan siswa kelas VII, VIII, dan IX SMP Muhammadiyah 1 Seyegan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi, dan angket. Adapun, teknik analisis data yang digunakan adalah data reduction, display data, dan drawing conclusion/verification. Sedangkan, pengecekan keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi metode.\r\nHasil analisis statistik deskripstif data kuantitatif menunjukkan bahwa tingkat prokrastinasi akademik siswa SMP Muhammadiyah 1 Seyegan berada pada kategori sedang dengan persentase 64%. Adapun, analisis data kualitatif menunjukkan bahwa bentuk-bentuk prokrastinasi akademik siswa adalah: a) melakukan penundaan; b) mengerjakan tugas mendekati tenggat; c) melalaikan tugas; d) datang terlambat; serta e) tidak masuk sekolah tanpa keterangan (alpa). Upaya preventif guru PAI dalam mereduksi prokrastinasi akademik pada siswa adalah dengan: a) mengidentifikasi siswa yang terindikasi melakukan prokrastinasi akademik; b) memberi bantuan siswa yang kesulitan menyelesaikan tugas; c) berkolaborasi dengan guru BK dan orang tua/wali untuk memberikan bimbingan; d) melakukan pembinaan akhlak; e) memberikan nasihat dan motivasi; f) mengadakan variasi pembelajaran; serta g) melatih kedisiplinan siswa. Upaya represif guru PAI dalam mereduksi prokrastinasi akademik pada siswa adalah dengan: a) memberikan teguran, peringatan, dan ketegasan secara lisan; b) memberi sanksi; serta c) melakukan pengawasan. Upaya kuratif guru PAI dalam mereduksi prokrastinasi akademik pada siswa adalah dengan: a) berkolaborasi dengan guru BK untuk memberikan konseling; b) berkolaborasi dengan orang tua untuk memantau perilaku siswa di rumah; c) menciptakan lingkungan belajar yang positif; serta d) meningkatkan kemampuan manajemen waktu siswa."^^ . "2023-07-10" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 19104010075"^^ . "Falelia Regitasari Pramaswari Priyatna"^^ . "NIM.: 19104010075 Falelia Regitasari Pramaswari Priyatna"^^ . . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Text)"^^ . . . . . "19104010075_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Text)"^^ . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "UPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #61130 \n\nUPAYA PREVENTIF, REPRESIF, DAN KURATIF GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEREDUKSI PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . . . "Kyai - Ustadz - Guru" . .