eprintid: 61992 rev_number: 9 eprint_status: archive userid: 12243 dir: disk0/00/06/19/92 datestamp: 2023-11-02 03:54:41 lastmod: 2023-11-02 03:54:41 status_changed: 2023-11-02 03:54:41 type: thesis metadata_visibility: show contact_email: muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id creators_name: Afifah Nur Rizqi, NIM: 18106030026 title: ISOLASI DAN KARAKTERISASI GELATIN DARI KULIT DAN KEPALA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN TAMBAHAN PANGAN YANG HALAL ispublished: pub subjects: KC divisions: jur_kim full_text_status: restricted keywords: Karakterisasi, gelatin, kulit dan kepala udang vaname, hidrolisis asam. note: Pembimbing: Khamidinal, M.Si. abstract: Gelatin sering digunakan di berbagai industri. Gelatin merupakan suatu biopolimer diperoleh dari hidrolisis parsial kolagen yang terdapat pada kulit, tulang, dan ligamen hewan. Sumber yang sering digunakan sebagai bahan gelatin adalah sapi, babi, dan kulit dan tulang ikan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui karakteristik gelatin yang terbuat dari kulit dan kepala udang vaname (Litopenaeus vannamei) yang dihidrolisis menggunakan asam yaitu asam asetat (CH3COOH) dengan variasi konsentrasi yaitu 1%, 3%, 6%, dan 9%. Pelarut yang digunakan untuk ekstraksi yaitu aquades ا dengan ا suhu 70 ا ˚C ا selama 5 jam. Karakterisasi menggunakan metode spektroskopi FTIR menunjukkan bahwa produk hasil yang diperoleh menunjukkan adanya gugus serapan khas gelatin amida A pada bilangan gelombang 3600-2300 cm-1, amida I pada bilangan gelombang 1900-1600 cm-1, amida II pada bilangan gelombang 1560-1335 cm-1, dan amida III pada bilangan gelombang 1300-1200 cm-1. Nilai pH dari gelatin kulit dan kepala udang vaname dalam rentang 6,1-7,8. Nilai kadar air yang diperoleh < 16%. Hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan produksi sumber gelatin yang halal di Indonesia. date: 2023-08-18 date_type: published pages: 78 institution: UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA department: FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI thesis_type: skripsi thesis_name: other citation: Afifah Nur Rizqi, NIM: 18106030026 (2023) ISOLASI DAN KARAKTERISASI GELATIN DARI KULIT DAN KEPALA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN TAMBAHAN PANGAN YANG HALAL. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/61992/1/18106030026_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/61992/2/18106030026_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf