<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011"^^ . "Latar belakang masalah penelitian ini berawal dari sebuah fakta menarik yang\r\npenulis dapatkan di lapangan dimana nilai mta pelajaran Bahasa Indonesia siswa\r\nkelas III MIN Wonosari tergolong amat baik, hal ini terlihat dari hasil nilai rata-rata\r\nujian tengah semester tahuan pelajaran 2010/2011 yakni 75,59. Tetapi sungguh ironis\r\njika kita melihat latar belakang pendidikan orang tua sisiwa yang mayoritas lulusan\r\nsekolah dasar tetapi mampu menghantarkan anak mereka mencapai nilai yang\r\nmaksimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Latar Belakang\r\nPendidikan Orang Tua Terhadap Pemberian Bimbingan Belajar dan Prestasi belajar\r\nBahasa Indonesia Siswa Kelas III MIN Wonosari.\r\nPenelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan\r\ndeduktif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas III dan orang tua siswa yang\r\nberjumlah 22 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode\r\nobservasi, interview, dokumentasi, dan angket. Dalam menganalisis hasil penelitian\r\nyang meliputi meliputi analisis validitas dan reliabilitas, penulis menggunalkan\r\nbantuan sofware SPSS seri 17. Hasil analisis validitas angket menunjukkan dari 25\r\nbutir angket terdapat yang seluruhnya terbukti valid, sedangkan hasil reliabilitas\r\nmenunjukkan koefisien reliabilitas masing-masing 0.815 untuk latar belakang\r\npendidikan dan 0.782 untuk bimbingan belajar dan dinyatakan reliabel.. Analisis\r\nyang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis korelasi multi variabel.\r\nHasil penelitian menunjukkan: 1). Terdapat hubungan yang signifikan antara\r\nlatar belakang pendidikan orang tua terhadap pemberian bimbingan belajar Bahasa\r\nIndonesia Siswa kelas III MIN Wonosari. Hal ini terlihat dari hasil korelasi kedua\r\nvariabel yakni menunjukkan angka 0.587. 2). Terdapat hubungan yang signifikan\r\nantara latar belakang pendidikan orang tua terhadap prestasi belajar belajar Bahasa\r\nIndonesia Siswa kelas III MIN Wonosari. Hal ini terlihat dari hasil korelasi kedua\r\nvariabel yakni menunjukkan angka 0.540. 3). untuk membuktikan ada tidaknya\r\nHubungan Latar Belakang Pendidikan Orang Tua Terhadap Pemberian Bimbingan\r\nBelajar dan Prestasi belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas III MIN Wonosari\r\ndigunakan korelasi multi variabel antara variabel X (Latar Belakang Pendidikan\r\nOrang Tua) terhadap Y1(Pemberian Bimbingan Belajar) dan Y2 (Prestasi Belajar\r\nBahasa Indonesia Siswa Kelas III MIN Wonosari) yang hasilnya menunjukkan\r\nadanya hubungan yang signifikan antara Latar Belakang Pendidikan Orang Tua\r\nTerhadap Pemberian Bimbingan Belajar dan Prestasi belajar Bahasa Indonesia Siswa\r\nKelas III MIN Wonosari. Hal ini terlihat dari hasil korelasi ketiga variabel yakni\r\nmenunjukkan angka 0.585."^^ . "2011-06-24" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM.: 07480018"^^ . "Ryan Teguh Waloyo"^^ . "NIM.: 07480018 Ryan Teguh Waloyo"^^ . . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Text)"^^ . . . . . "BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Text)"^^ . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "HUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #62173 \n\nHUBUNGAN ANTARA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA DAN PEMBERIAN BIMBINGAN BELAJAR SERTA PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS III MIN WONOSARI TAHUN AJARAN 2010/2011\n\n" . "text/html" . . . "Bahasa Indonesia" . . . "Bimbingan Konseling" . .