@phdthesis{digilib67772, month = {September}, title = {Halah Al Siyasah Al Islamiyah Ba'd Tashkil Fi Indonesia: Bahtha Tahliliya Li intihab Al ?am 1999 wa 2004}, school = {UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA}, author = {NIM.: 01370653 Abdullah Afifuddin}, year = {2008}, note = {Pembimbing: Dr. Ahmad Yani Anshori}, keywords = {Politik Islam; Pemilu 1999 dan 2004: Indonesia}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/67772/}, abstract = {Keadaan politik Islam pasca pembentukannya diwarnai oleh kebangkitan gerakan gerakan Islam di Bidang politik dan masyarakat, dengan tanda munculnya partai-partai Islam dan persatuan kemasyarakatan. Namun partai politik tidak diarahkan pada tujuan tertentu dan sebagian besar masih mengusung pentingnya perpecahan dalam politik atas nama Islam. Oleh karena itu politik Islam di Indonesia gagal karena adanya kesalahan dalam perencanaan dan kelangsungannya dengan adanya perpecahan.} }