<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n"^^ . "SONY EKO ADISAPUTRO. Penerapan Manajemen Kurikulum dalam\r\nMeningkatkan Keterampilan Kerja (Work Skill) di Madrasah Aliyah Sunan\r\nKalijaga Patianrowo Nganjuk Jawa Timur. Skripsi. Yogyakarta: Jurusan\r\nKependidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Kalijaga 2013.\r\nPenelitian ini dilatar belakangi oleh undang-undang No 20 tahun 2003\r\npasal 36 ayat 3 yang salah satu butirnya menyatakan bahwa kurikulum disusun\r\nsesuai dengan jenjang pendidikan dalam kerangka Negara Kesatuan Republik\r\nIndonesia meliputi Tuntutan dunia kerja, maka dari itu penelitian ini di lakukan di\r\nMadrasah Aliyah Sunan Kalijga Patianrowo Nganjuk Jawa Timur, karena\r\nlembaga ini satu-satunya lembaga pendidikan tingkat SMA/MA di Nganjuk yang\r\nmenyelenggarakan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) yang\r\nmemasukan mata pelajaran keterampilan antara lain: otomotof mobil, otonotif\r\nmotor, tata busana dan tata rias pengantin, dan sebagai terobosan baru untuk\r\nmemberikan keterampilan bagi peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk\r\nmengetahui perencanaa kurikulum dalam meningkatkan keterampilan kerja (work\r\nskill), pelaksanaan kurikulum dalam meningkatkan keterampilan kerja (work\r\nskill), bentuk evaluasi kurikulum selama ini dalam meningkatkan keterampilan\r\nkerja (work skill) khususnya dalam pelajaran keterampilan yang diselenggarakan\r\ndi Madrasah Aliyah Sunan Kalijaga Patianrowo Nganjuk Jawa Timur.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif analitik\r\npengumpulan data dilakukan dengan teknik pengumpulan data dokumentasi,\r\nobservasi, dan wawancara mendalam (In depth interview). Untuk menganalisis\r\ndata, penelitian ini menggunakan analisis data induktif dengan pendekatan\r\ninduktif membuka kemungkinan untuk melakukan penemuan atau discovery.\r\nHasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) perencanaan kurikulum dalam\r\nmeningkatkan keterampilan kerja (work skill) di Madrasah Aliyah Sunan Kalijaga\r\nPatianrowo Nganjuk Jawa Timur dilaksanakan dengan cara penyusunan visi, misi,\r\ndan tujuan pendidikan, kalender pendidikan, setruktur kurikulum.(2) Pelaksanaan\r\nkurikulum dalam meningkatkan keterampilan kerja (work skill) di Madrasah\r\nAliyah Sunan Kalijaga Patianrowo Nganjuk Jawa Timur meliputi pelaksanaan\r\nkegiatan terprogram yang terdiri dari: pelaksanaan keterampilan otomotif mobil,\r\notomotif motor, tata busana, dan tata rias pengantin. (3) bentuk evaluasi\r\nkurikulum dalam meningkatkan keterampilan kerja (work skill) di Madrasah\r\nAliyah Sunan Kalijaga Patianrowo Nganjuk Jawa Timur ini, di laksanakan dengan\r\ndua tahap yaitu: ujian tulis dan ujian praktik secara individu. Dengan diadakan\r\nujian-ujian tersebut ternyata mampu meningkatkan keterampilan kerja peserta\r\ndidik kerena selain mendapatkan materi juga langsung mempratikan dengan alatalat\r\nketerampilan yang ada.\r\nKata kunci : Keterampilan Kerja (Work Skill)\r\n\r\n"^^ . "2013-03-02" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 09470154"^^ . "SONY EKO ADISAPUTRO"^^ . "NIM. 09470154 SONY EKO ADISAPUTRO"^^ . . . . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Text)"^^ . . . "BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Text)"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM\r\nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL)\r\nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO\r\nNGANJUK JAWA TIMUR\r\n (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #7787 \n\nPENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM \nDALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN KERJA (WORK SKILL) \nDI MADRASAH ALIYAH SUNAN KALIJAGA PATIANROWO \nNGANJUK JAWA TIMUR \n\n\n" . "text/html" . . . "Kependidikan Islam"@id . .