@article{digilib8038, month = {June}, title = {IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME PADA PEMBELAJARAN OPERASI BILANGAN BULAT DI PGMI}, author = {- LULUK MAULUAH }, year = {2009}, journal = {AL-BIDAYAH Jurnal Pendidikan Guru Madrasah IbtidaiyahI vol 1 no 1 Juni 2009}, keywords = {konstruktivisme , PAKEM, bilangan bulat}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/8038/}, abstract = {Pendekatan konstruktivisme merupakan proses pembelajaran yang menerangkan bagaimana pengetahuan disusun dalam pikiran siswa. Implementasi pendekatan konstruktivisme dapat dilakukan dengan prinsip-prinsip PAKEM. Pelaksanaan PAKEM pada pembelajaran operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat dapat dilakukan dengan eksplorasi alat peraga tangga,lantai keramik, garis bilangan dan mainan hewan serta manik-manik dan penyusunan pola matematika. Adapun topik perkalian dan pembagian diimplementasikan dengan eksplorasi pola, konsep lawan bilangan dan konsep I love to hate, I hate to hate} }