EKSISTENSI KESENIAN TARI BADUI DI TENGAH BUDAYA MASA KINI (STUDI KASUS DI GANTALAN, MINOMARTANI, NGAGLIK, SLEMAN)

MUQODAR SALIM, NIM. 09120032 (2015) EKSISTENSI KESENIAN TARI BADUI DI TENGAH BUDAYA MASA KINI (STUDI KASUS DI GANTALAN, MINOMARTANI, NGAGLIK, SLEMAN). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (EKSISTENSI KESENIAN TARI BADUI DI TENGAH BUDAYA MASA KINI (STUDI KASUS DI GANTALAN, MINOMARTANI, NGAGLIK, SLEMAN))
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (EKSISTENSI KESENIAN TARI BADUI DI TENGAH BUDAYA MASA KINI (STUDI KASUS DI GANTALAN, MINOMARTANI, NGAGLIK, SLEMAN))
BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

B. Batasan dan Rumusan Masalah Penelitian ini merupakan kajian budaya yang membahas tentang salah satu bentuk budaya yang ada di Indonesia khususnya di Jawa, yaitu Tari Badui. Untuk memudahkan dalam penelitian ini, penulis memberikan batasan pada wilayah yang dijadikan lokasi penelitian yaitu Dusun Gantalan, Minomartani, Ngaglik, Sleman. Pokok permasalahan yang dikaji pada penelitian ini adalah alasan-alasan yang mendasari mengapa Kesenian Tari Badui masih eksis hingga saat ini. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas, dan agar objek penelitian lebih fokus, maka permasalahan dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut: 1. Bagaimana latar belakang munculnya kesenian tari Badui di masyarakat Dusun Gantalan, Minomartani, Ngaglik, Sleman? 2. Bagaimana perkembangan Tari Badui di Dusun Gantalan dari pertama muncul hingga sekarang? 3. Bagaimana upaya Paguyuban Kesenian Tari Badui Kubro Siswo Laras Mudo untuk melestarikan kesenian Tari Badui?

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Dr. H. Muhammad Wildan, M.A
Subjects: Sejarah Peradaban / Kebudayaan Islam
Divisions: Fakultas Adab dan Ilmu Budaya > Sejarah Kebudayaan Islam (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 06 Apr 2015 14:28
Last Modified: 06 Apr 2015 14:28
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/15505

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum