IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN CATURTUNGGAL 7

CAHYATI TRIMA WARNI, NIM. 03430338 (2007) IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN CATURTUNGGAL 7. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA SEBAGAI UPA YA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN CATURTUNGGAL 7)
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (18MB) | Preview
[img] Text (IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA SEBAGAI UPA YA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN CATURTUNGGAL 7)
BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (15MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengkaji peningkatan basil belajar matematika siswa melalui pendekatan PMRI. Subjek penelitian ini adalal1 guru kelas V SD Negeri Caturtunggal 7 sebagai suBjek pelaksana tindakan, kepala sekolah sebagai subjek yang membantu dalam perencanaan dan pengumpulan data penelitian, peneliti sebagai subjek yang melakukan perencanaan, pengumpulan data, analisis data dan penarikan simpulan, dan siswa kelas V SD Negeri Caturtunggal 7 Tahun Pelajaran 2007/2008 yang beajumlah 20 siswa sebagai subjek penelitian yang menerima tindakan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalal1 metode observasi, jurnal barian, dokumentasi dan interview. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Data dianalisis sejak tindakan pembelajaran selama dua siklus. Implementasi pendekatan PMRI dapat terlak.sana dengan baik. Respon siswa terhadap pembelajaran matematika dengan pendekatan PMRI sangat positif, siswa antusias dan lebih hersemangat dalam mengikuti pembela,jaran matematika. Hal ini dapat diketahui dari basil observasi dan interview dengan siswa dan peningkatan minat belajar matematika siswa dalam mencoba memecahkan masalah dengan kemampuan sendiri. Manfaat pembela,jaran dengan menggunakan pendekatan PMRI dapat dilihat dengan adanya peningkatan aktivitas yang mengakibatkan kepercayaan diri siswa bertambah sehingga ketika diminta oleh guru ataupun tidak, siswa tidak takut lagi maju ke depan kelas untuk menyelesaikan latihan. Pelaksanaan pembela,jaran dengan menggunakan karakteristik PMRI yang meliputi: I) Menggunakan konteks. guru menyediakan lembar permasalahan kontekstual yang mengarahkan siswa agar dapat menemukan inti materi pelajaran yang disampaikan guru. 2) Menggunakan model, perhatian diberikan pada pengembangan model-model, situasi, dan simbol-simbol sebagai pengetahuan baru bagi siswa. 3) Menggunakan kontribusi siswa. siswa berusaha mengkonstruksi pengetahuan mereka sendiri baik dengan bantuan guru, ternan, maupun peneliti. 4) Interaksi, selama pembelajaran rata-rata siswa berdiskusilbeket:ia dalam kelompoklberpasangan. 5) Keterkaitan, pembela,iaran terkait dengan perkalian dan pembagian. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan basil belajar dari siklus I ke siklus II sebesar 77.78%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa melalui pendekatan PMRI dalam proses pembelajaran matematika dapat meningkatkan basil bela jar matematika siswa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Ali Mahmudi, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Respon siswa. Keaktifan. Hasil belajar. Pendekatan PMRI.
Subjects: Pendidikan Matematika
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Tadris - Biologi, B. Inggris, Kimia, Matematika, Fisika (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 03 Nov 2015 09:54
Last Modified: 03 Nov 2015 09:54
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18063

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum