UPAYA GURU DALAM MENINGKA TKAN MOTIVASI BELAJAR SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (SKI) SISWA MADRASAH TSANAWIYAH LABORATORIUM FAKULTAS TARBIYAH UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA

TRI PUTRIYANA GANTA, NIM 03410010 (2007) UPAYA GURU DALAM MENINGKA TKAN MOTIVASI BELAJAR SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (SKI) SISWA MADRASAH TSANAWIYAH LABORATORIUM FAKULTAS TARBIYAH UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (UP A Y A GURU DALAM MENINGKA TKAN MOTIV ASI BELAJAR SEJARAH KEBUDA Y AAN ISLAM (SKI) SISWA MADRASAH TSANA WIYAH LABORA TORIUM FAKULTAS TARBIYAH UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA)
BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (7MB) | Preview
[img] Text (UP A Y A GURU DALAM MENINGKA TKAN MOTIV ASI BELAJAR SEJARAH KEBUDA Y AAN ISLAM (SKI) SISWA MADRASAH TSANA WIYAH LABORA TORIUM FAKULTAS TARBIYAH UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA)
BAB II, III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

TRI PUTRIYANA GANTA. Upaya Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Siswa Madrasah Tsanawiyah Laboratorium Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga, 2007. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui motivasi belajar SKI Siswa, untuk mengetahui fakto-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar SKI Siswa serta mengetahui upaya yang dilakukan guru SKI dalam meningkatkan motivasi belajar SKI Siswa MTs LIT UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan mengambil latar MTs LFT UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Pengumpulan data dilakukan dengan mengadakan pengamatan ( observasi), wawancara mendalam, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan memberikan makna terhadap data yang berhasil dikumpulkan, dan dari makna itulah ditarik kesimpulan. Pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan mengadakan triangulasi dengan dua modus, yaitu dengan sumber ganda dan metode ganda. Hasil penelitian menunjukkan: Motivasi belajar SKI siswa MTs LFT UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta termasuk dalam kategori kurang. Jni dibuktikan berdasarkan basil observasi penulis dalam mengikuti proses belajar mengajar di kelas VII- IX, hasil wawancara dengan guru SKI, dan juga hasil wawancara mendalam dengan 18 siswa. Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar SKI siswa adalah ada 2 faktor yaitu: 1) faktor internal adalah: adanya sifat ingin tahu siswa , adanya keinginan untuk selalu maju. 2) faktor luar adalah dan adanya keinginan untuk mendapatkan simpati dari orang tua, guru, dan ternan-ternan. dan metode yang digunakan guru SKI dalam proses belajar mengajar kurang bervariasi, dan karena fasilitas/perlengkapan sekolah yang kurang atau terbatas. Sedangkan Upaya yang dilakukan guru SKI dalam meningkatkan motivasi belajar SKI siswa adalah dengan cara memberi tugas kepada siswa, baik di sekolah maupun di rumah, Guru mendorong siswa agar giat belajar, Memberi nasehat kepada siswa, Guru SKI memberikan ulangan kepada stswanya, batk diberitahu dulu sebelumnya atau tidak diberi tahu (mendadak). Dan Memberitahukan hasil ulangan siswa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Drs,Rofik,M.Ag
Subjects: Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: Sugeng Hariyanto, SIP (sugeng.hariyanto@uin-suka.ac.id)
Date Deposited: 16 Nov 2015 15:40
Last Modified: 16 Nov 2015 15:41
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18284

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum