MODEL ALTERNATIF PENDlDIKAN ISLAM DENGAN HOMESCHOOLING (Studi pada Keluarga Kak Wees)

ISTIQOMAH, NIM. 00410060 (2007) MODEL ALTERNATIF PENDlDIKAN ISLAM DENGAN HOMESCHOOLING (Studi pada Keluarga Kak Wees). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (MODEL ALTERNATIF PENDlDIKAN ISLAM DENGAN HOMESCHOOLING (Studi pada Keluarga Kak Wees))
BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (126MB) | Preview
[img] Text (MODEL ALTERNATIF PENDlDIKAN ISLAM DENGAN HOMESCHOOLING (Studi pada Keluarga Kak Wees))
BAB II, III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana model pendidikan homeschoo/ing sebagai salah satu altematif pendidikan Islam, serta mengetahui pelaksanaan model pendidikan homeschooling pada keluarga Kak Wees (salah satu keluarga yang melaksanakan sekolah rumahan ini). Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan mengambil latar keluarga Kak Wees di dusun Tanjung Bangunhmjo Sewon bantu!. pengumpulan data dilakukan dengan mengadakan pengamatan, wawancara mendalam, diskusi dengan pihak keluarga, serta dokumentasi. Analisa data dilakukan dengan memberikan makna terhadap data yang berhasil dikumpulkan, dan dari makna itulah ditarik kesimpulan. Pemeriksaan dilakukan dengan menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Aktifitas pendidikan dan pembelajaran dapat dilakukan melalui lembaga informal, terutama menyangkut pendidikan agama, keluarga adalah penanggung jawab utama. 2) Model ini dilakukan di rumah atau lingkungan rumah oleh orang tua atau orang dewasa lain sesuai dengan kondisi, karakter, serta kecenderungan psikologi anak. 3) Pelaksanaan homeschooling dalam keluarga Kak Wees didasari adanya kesepakatan antara orang tua dengan anak-anaknya disamping mereka mempunyai alasan-alasan tertentu dalam menyelenggarakan pendidikan ini. 4) Mereka mempunyai visi pend1d1kan ymtu sekolah ideal adalah rumah dan guru teladan itu ibu dan ayah. Tujuannya agar anak-anak tumbuh dan berkembang dalam kcpribadian yang lurus, dimana anak juga memiliki bakat dan minat dalam hal-hal tertentu. Sasarnnya terjadi kedewasaan dengah ciri-ciri dapat hidup mandiri, tidak tergantung dengan orang lain, bertanggung jawab, arif, dan tidak mudah emosi dnlrun mcnyelesaikan persoalan. Kurikulum dan materi yang disajikan berdasarkan jadwal maple keseharian yang disepakati bersama. Topik pembahasan umumnya ditentukan pada saat akan belajar bersama tergantung keinginan dan kesepakatan bersama. Selairi itu, kt~giatan pembelajaran tanpa jadwal (tidak tertulis) dengan aktifitas keseharian yang mendidik sifatnya bisa kapan saja dan dimana saja. Hal ini didasari bahwa pendidikan agama sifatnya lebih sakral dan implementasinya sepanjang hayat, target pencapaiannya adalah matang (mature) dalam diri anak, bukan hanya sekedar kaffah (kuantitatif) tetapi juga spiritualitas yang mendalam (hlllji]ll tujarlhl). Metode yang diterapkan adalah mengajar, melatih, membiasakan, keteladanan dan masing-masing ada pengembangan metode di dalamnya. Evaluasl dilakukan dengan prinsip: proses kegtatan untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu, kontinyuitas, keseluruhan aspek kehidupan, iman, ilmu, dan amal dan berdasarkan fakta dan data keseharian secara obyektif yang kesemuanya ada dalam proses kegiatan pembelajaran dan hasil karya. • Keluarga ini mendidik anak-anak agar menjadi orang yang ahli atau profesional sesuai bakat dan minatnya, juga berakh.lak mulia sesuai dengan ajaran Islam tanpa mementingkan pengakuan secara akademis/ formal, sehingga pendidikan di sini lebih tepat disebut home education.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Drs. Usman SS, M.Ag
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Islam, Homeschooling,
Subjects: Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: Drs. Bambang Heru Nurwoto
Date Deposited: 07 Jan 2016 15:03
Last Modified: 07 Jan 2016 15:03
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18870

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum