UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN MUFRODAT BAHASA ARAB MELALUI METODE BERNYANYI DI KELAS VII A MTs N DONOMULYO KULON PROGO

Barokatussolihah, . (2016) UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN MUFRODAT BAHASA ARAB MELALUI METODE BERNYANYI DI KELAS VII A MTs N DONOMULYO KULON PROGO. Jurnal Pendidikan Madrasah, Vol. 1 (No. 1). pp. 41-52. ISSN 2527-6794

[img]
Preview
Text (UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN MUFRODAT BAHASA ARAB MELALUI METODE BERNYANYI DI KELAS VII A MTs N DONOMULYO KULON PROGO)
Barokatussolihah - UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN MUFRODAT BAHASA ARAB MELALUI METODE BERNYANYI DI KELAS VII A MTs N DONOMULYO KULON PROGO.pdf - Published Version

Download (530kB) | Preview

Abstract

The research aims at improving the student's learning achievement in Arabic learning by implementing Singing methode. The subject of this research were students of class VII A that consists of 21 students at Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Donomulyo Nanggulan Kulon progo during the even semester in academic year of 2014/2015. The data analysis is the quantitative descriptive by counting on the average valve or mean from students’score. The product of this research is control mufrodat, the students class VII A on Arabic Language subject implementing singing method getting increase on the first cycle, students’ activities are categorized enough on 55,04 %, the second cycle increase better 70,87 % and on the third cycle that is categorited good on 81,92%. Tulisan ini ditujukan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran Bahasa Arab terutama keterampilan menguasai mufrodat melalui metode Bernyanyi. Penelitian ini dilaksanakan di MTsN Donomulyo Nanggulan Kulon Progo dengan mengambil sampel kelas VII A yang berjumlah 21 siswa Tahun Pelajaran 2014/2015. Penguasaan mufrodat siswa di kelas ini ketika dengan menggunakan metode Bernyayi mengalami peningkatan. Pada siklus 1 aktifitas siswa dikategorikan cukup dengan rerata 55,04%, pada siklus 2 meningkat menjadi baik dengan rerata 70,87%. demikian juga dengan siklus 3 kategori baik dengan rerata 81,92%.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Increase, Vocabulary, Singing, Fun, Peningkatan, Mufrodat, Bernyanyi, Menyenangkan
Subjects: Bahasa Arab
Pendidikan > Metode Pembelajaran
Divisions: Jurnal > 41. Pendidikan Madrasah
Depositing User: Sugeng Hariyanto, SIP (sugeng.hariyanto@uin-suka.ac.id)
Date Deposited: 08 Sep 2017 08:04
Last Modified: 08 Sep 2017 08:04
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/27074

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum