STRATEGI PENGEMBANGAN EKONOMI PONDOK PESANTREN AL-MUNAWWIR KOMPLEK Q KRAPYAK YOGYAKARTA (Studi Kasus Minimarket Q-Mart)

Eri Khoerunnisa, NIM. 14240011 (2019) STRATEGI PENGEMBANGAN EKONOMI PONDOK PESANTREN AL-MUNAWWIR KOMPLEK Q KRAPYAK YOGYAKARTA (Studi Kasus Minimarket Q-Mart). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (STRATEGI PENGEMBANGAN EKONOMI PONDOK PESANTREN AL-MUNAWWIR KOMPLEK Q KRAPYAK YOGYAKARTA (Studi Kasus Minimarket Q-Mart))
14240011_BAB I_IV_DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (16MB) | Preview
[img] Text (STRATEGI PENGEMBANGAN EKONOMI PONDOK PESANTREN AL-MUNAWWIR KOMPLEK Q KRAPYAK YOGYAKARTA (Studi Kasus Minimarket Q-Mart))
14240011_BAB II_S.D._SEBELUM_BAB_TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah respon pondok pesantren terhadap perkembangan zaman dan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang menuntut lulusan atau keluaran pondok pesantren bukan hanya mahir dalam bidang agama saja, melainkan mampu bersaing dan memiliki keterampilan dan kemandirian serta memiliki jiwa kewirausahaan sehingga kedepannya memiliki peran dalam mengembangkan perekonomian masyarakat sekitar. Penelitian ini termasuk kedalam penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Subjek dari penelitian ini adalah Manager Q-Mart dan Karyawan Q-Mart, sedangkan objek kajiannya adalah strategi pengembangan ekonomi Pondok Pesantren Al-Munawwir Komplek Q Krapyak Yogyakarta. Posisi Q-Mart ini terletak pada kuadran satu (+,+) yaitu dengan jumlah skor (1,6 ; 1,03). Hal ini menunjukan bahwa situasi Q-Mart terletak pada kondisi yang sangan menguntungkan. Q-Mart memiliki peluang dan kekuatan yang besar sehingga dapat memanfaatkan dan mendayagunakannya di dalam mengembangkan Q-Mart. Adapun rekomendasi strategi dalam mengembangkan Q-Mart adalah (1) membuat baliho yang lebih inovatif dan kreatif (2) membuat even berskala besar (3) membuat member Q-Mart.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Muh. Toriq Nurmadiansyah S. Ag., MSi
Uncontrolled Keywords: Strategi Pengembangan, Ekonomi Pondok Pesantren
Subjects: Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah (S1)
Depositing User: Drs. Mochammad Tantowi, M.Si.
Date Deposited: 21 Mar 2019 10:09
Last Modified: 21 Mar 2019 10:09
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/33996

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum