PRIYONO - NIM. 04390012, (2010) PENGARUH FINANCING TO DEPOSIT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, TOTAL DANA PIHAK KETIGA DAN PERPUTARAN AKTIVA TERHADAP PROFITABILITAS ( Studi Kasus PT Bank Syariah Mandiri Tbk. Tahun 2004-2007 ). Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
|
Text (PENGARUH FINANCING TO DEPOSIT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, TOTAL DANA PIHAK KETIGA DAN PERPUTARAN AKTIVA TERHADAP PROFITABILITAS ( Studi Kasus PT Bank Syariah Mandiri Tbk. Tahun 2004-2007 ) )
BAB I,V, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
|
![]() |
Text (PENGARUH FINANCING TO DEPOSIT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, TOTAL DANA PIHAK KETIGA DAN PERPUTARAN AKTIVA TERHADAP PROFITABILITAS ( Studi Kasus PT Bank Syariah Mandiri Tbk. Tahun 2004-2007 ) )
BAB II,III,IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (334kB) |
Abstract
Rasio keuangan yang dipublikasikan oleh bank-bank di Indonesia dapat digunakan sebagai prediktor tingkat profitabilitasnya. Sehingga rasio keuangan yang meliputi financing to deposit ratio, debt to equity ratio, dana pihak ketiga dan tunover on total assets (perputaran aktiva) dapat dianalisis signifikansinya dan pengaruhnya terhadap tingkat Return On Asset (ROA) PT Bank Syariah Mandiri, Tbk. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dan signifikansi dari financing to deposit ratio, debt to equity ratio, dana pihak ketiga dan turnover on total assets terhadap profitabilitas (ROA) PT Bank Syariah Mandiri, Tbk Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling atau judment sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk. sebagai sumber data. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data time series dalam bentuk data bulanan tahun 2004-2007. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan metode Ordinary Least Square (OLS) atau metode kuadrat terkecil. Dengan melalui uji asumsi klasik, untuk mengetahui penyimpangan regresi linier. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa financing to deposit ratio, debt to equity ratio dan perputaran aktiva berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROA, sedangkan DPK tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROA.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information / Supervisor: | Pembimbing : SUNARSIH SE, M.Si., SUNARYATI SE, M.Si. |
Uncontrolled Keywords: | Return on Assets, Financing to Deposit Ratio, Debt to Equity Ratio, Dana Pihak Ketiga dan Perputaran Total Aktiva. |
Subjects: | Keuangan Islam |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Hukum > Keuangan Islam (S1) |
Depositing User: | Miftakhul Yazid Fuadi [staff it] |
Date Deposited: | 13 Sep 2012 15:18 |
Last Modified: | 24 Aug 2016 14:45 |
URI: | http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/3574 |
Share this knowledge with your friends :
Actions (login required)
![]() |
View Item |