RELASI MANUSIA DAN LINGKUNGAN BESERTA IMPLIKASI EKOLOGISNYA

Toton Witono, NIM. 99532975 (2006) RELASI MANUSIA DAN LINGKUNGAN BESERTA IMPLIKASI EKOLOGISNYA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (RELASI MANUSIA DAN LINGKUNGAN BESERTA IMPLIKASI EKOLOGISNY A)
99532975 - BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview
[img] Text (RELASI MANUSIA DAN LINGKUNGAN BESERTA IMPLIKASI EKOLOGISNY A)
99532975 - BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (18MB)

Abstract

Penelitian ini mengkaji konsev relasi manusia dan lingkungan beserta implikasi ekologisnya dalam dalam Tafsir Ahmadiyah Qadian. Pendekatan yang dipakai adalah tematis dengan subjek kajian kitab tafsir karya Mirza Bashiruddin Mahmud Ahmad (Khalifah II Ahmadiyah) dan objek kajian khalifah, taskhir, dan amanah. lmplikasi teologis dari konsep relasi manusia dan lingkungan dalam tafsir tcrsebut ditentukan terlebih <lulu, sebelum mencari implikasi ekologisnya. Hasil kajian ini mcnyatakan bahwa kekhalifahan manusia di muka bumi merupakan amanat terbcsar dari Tuhan di mana seluruh ciptaan lain menolak untuk menerimanya. Mereka ditunjuk sebagai khalifah dengan dibekali kemampuan lebih dari makhluk-makhluk yang lain. Potensi ini juga dilengkapi penundukan benda-benda langit dan bumi oleh Tuhan untuk melayani kepentingan manusia dan memenuhi segenap kebutuhannya. Penafsiran Mirza Bashiruddin tentang tema ini menunjukkan adanya ambivalensi, sehingga implikasi ckologisnya pun menjadi ambigu. Satu sisi, pcnafsirannya sangat dipengaruhi pandangan antroposcntris dan dualistik, motif dcvosional, dan orientasi cskatologis. Pandangan ini ccnderung mcndorong watak eksploitatif manusia terhadap lingkungan dan membuat mereka mclalaikannya. Di sisi yang lain, pemahamannya juga diwarnai pandangan anti-dualistik, bermotif religius, dan mcngarah pada pengakuan kckerabatan manusia dcngan makhluk nonmanusia. Pandangan scpcrti ini, scbaliknya, bisa mcnccgah orang mcngabaikan dan merusak lingkungan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Dr. Muhammad, M.Ag
Uncontrolled Keywords: Manusia, relasi, lingkungan
Subjects: Tafsir Hadist
Divisions: Fakultas Ushuludin dan Pemikiran Islam > Tafsir Hadist (S1)
Depositing User: Drs. Mochammad Tantowi, M.Si.
Date Deposited: 22 Jul 2019 15:02
Last Modified: 22 Jul 2019 15:02
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/35970

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum