USAHA MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN PETANI TEMBAKAU DI TEMANGGUNG : (Studi Kasus Peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Petani Tembakau Desa Bansari Kecamatan Bansari Kabupaten Temanggung)

Nicken Dyah Puspaningrum, NIM.: 16230048 (2021) USAHA MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN PETANI TEMBAKAU DI TEMANGGUNG : (Studi Kasus Peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Petani Tembakau Desa Bansari Kecamatan Bansari Kabupaten Temanggung). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (USAHA MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN PETANI TEMBAKAU DI TEMANGGUNG : (Studi Kasus Peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Petani Tembakau Desa Bansari Kecamatan Bansari Kabupaten Temanggung))
16230048_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview
[img] Text (USAHA MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN PETANI TEMBAKAU DI TEMANGGUNG : (Studi Kasus Peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Petani Tembakau Desa Bansari Kecamatan Bansari Kabupaten Temanggung))
16230048_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran dan upaya dari Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) dalam meningkatkan kesejahteraan petani tembakau di Desa Bansari Kabupaten Temanggung dan Untuk menganalisis dampak dari peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) terhadap kesejahteraan petani tembakau di Desa Bansari Temanggung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah, diskriptif kualitatif, teknik penentuan informan berdasarkan kriteria dan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Data yang ada dilihat validitasnya kemudian dianalisis dengan cara reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini mengugkapkan peran APTI Temanggung dan dampak dari peran tersebut yaitu 1) Peran APTI dalam meningkatkan ketahanan dan perlindungan ekonomi, 2) Peran APTI dalam meningkatan kesejahteraan keluarga petani tembakau Desa Bansari melalui bidang pendidikan, 3) Peran APTI dalam meningkatkan keterampilan teknik pengolahan pertanian tembakau dan kesadaran berpartisipasi aktif dalam berorganisasi. Dampaknya yaitu, 1) Terbentuknya ketahanan dan perlindungan ekonomi petani tembakau Desa Bansari, 2) Terbentuknya program APTI peduli dengan meningkatkan kesejahteraan keluarga petani tembakau melalui pembiayaan sekolah, 3) terbentuknya peningkatan keterampilan pengolahan tembakau yang berkualitas

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information / Supervisor: Pembimbing : Dr. Azis Muslim, M. Pd
Uncontrolled Keywords: Peran, Dampak, APTI Temanggung, Petani Tembakau
Subjects: Pengembangan Masyarakat Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam (S1)
Depositing User: H. Latief, SIP
Date Deposited: 21 Oct 2021 10:03
Last Modified: 21 Oct 2021 10:03
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/45704

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum