PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MUHẢDAṠAH BERBASIS FILM PENDEK DI SMP IT LHI YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2019/2020

Rita Octavia, NIM: 17204020009 (2021) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MUHẢDAṠAH BERBASIS FILM PENDEK DI SMP IT LHI YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2019/2020. Masters thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MUHẢDAṠAH BERBASIS FILM PENDEK DI SMP IT LHI YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2019/2020)
17204020009_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview
[img] Text (PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MUHẢDAṠAH BERBASIS FILM PENDEK DI SMP IT LHI YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2019/2020)
17204020009_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (research and development). Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan media pembelajaran muhâdaṡah berbasis film pendek, mengetahui kelayakan media tersebut serta untuk mengetahui respon siswa SMP IT LHI terhadap media pembelajaran tersebut. Pengembangan media pembelajaran muhâdaṡah berbasis film pendek di SMP IT LHI Yogyakarta dilakukan melalui beberapa tahapan, yaitu 1) menemukan potensi dan masalah pada saat observasi pembelajaran, dan wawancara, 2) menyebar angket analisis kebutuhan, 3) mendesain produk media pembelajaran, 4) meminta tanggapan ahli materi dan ahli desain, 5) merevisi produk berdasarkan tanggapan ahli, 6) uji coba produk pada kelas, 7) merevisi berdasarkan tanggapan siswa pada uji coba kelas, 8) produk akhir. Hasil penelitian pengembangan berupa produk media pembelajaran muhâdaṡah berbasis film pendek. Berdasarkan penilaian ahli terhadap media pembelajaran, didapatkan skor nilai kelayakan dari ahli materi sebesar 4,8 dengan kategori SB (sangat baik). Sedangkan skor nilai kelayakan dari ahli desain sebesar 4,7 dengan kategori SB (sangat baik). Respon siswa terhadap produk media pembelajaran muhâdaṡah berbasis film pendek sangat layak digunakan dengan skor rata-rata 4,27 pada aspek materi, dan skor rata-rata 4,3 pada aspek desain.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Dr. H. Zainal Arifin Ahmad, M.Ag.
Uncontrolled Keywords: Pengembangan Media, Pembelajaran Muhâdaṡah, Film Pendek
Subjects: Pendidikan Bahasa Arab > PENDIDIKAN BAHASA ARAB - TEORI
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam (S2) > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Drs. Mochammad Tantowi, M.Si.
Date Deposited: 06 Dec 2021 10:37
Last Modified: 06 Dec 2021 10:37
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/47519

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum