Fisqiatur Rohmah, NIM.: 18102030057 (2022) PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA WISATA BRUBUH, JOGOROGO, NGAWI. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.
|
Text (PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA WISATA BRUBUH, JOGOROGO, NGAWI)
18102030057_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version Download (3MB) | Preview |
|
![]() |
Text (PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA WISATA BRUBUH, JOGOROGO, NGAWI)
18102030057_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui BUMDes di desa wisata ini merupakan salah satu upaya untuk menciptakan lapangan pekerjaan baru bagi tenaga produktif dan masyarakat yang membutuhkan. Hal ini dilakukan dengan cara memanfaatkan dan mengembangkan potensi alam dengan tujuan berkelanjutan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat lokal. Tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah untuk mendeskripsikan proses dan hasil dari pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui BUMDes di Desa Wisata Brubuh. metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik interaktif dengan melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang didapatkan merupakan data yang sudah valid dan dianalisis melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan proses pemberdayaan ekonomi melalui BUMDes di Desa Wisata Brubuh melalui beberapa tahapan pemberdayaan yaitu tahap pemetaan masalah, pelatihan, pemberian bantuan, dan pengembangan kelembagaan. Dampak pemberdayaan ekonomi masyarakat terhadap perekonomian masyarakat Desa Brubuh adalah membuka lapangan pekerjaan baru, lapangan usaha baru, sehingga dapat meningkatkan perekonomian masyarakat lokal. Selain itu masyarakat dapat memenuhi kebutuhan hidupnya dari tambahan pendapatan yang diperoleh.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information / Supervisor: | Pembimbing: Dr. Aziz Muslim M.Pd. |
Uncontrolled Keywords: | Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat, Bumdes, Desa Wisata Brubuh |
Subjects: | Industri Pariwisata Pemberdayaan Masyarakat |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam (S1) |
Depositing User: | Muh Khabib, SIP. |
Date Deposited: | 02 Jun 2022 10:24 |
Last Modified: | 02 Jun 2022 10:24 |
URI: | http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51164 |
Share this knowledge with your friends :
Actions (login required)
![]() |
View Item |