MANAJEMEN OPERASIONAL HOTEL MASJID JOGOKARIYAN YOGYAKARTA

Ahdika, NIM.: 18102040034 (2022) MANAJEMEN OPERASIONAL HOTEL MASJID JOGOKARIYAN YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (MANAJEMEN OPERASIONAL HOTEL MASJID JOGOKARIYAN YOGYAKARTA)
18102040034_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (MANAJEMEN OPERASIONAL HOTEL MASJID JOGOKARIYAN YOGYAKARTA)
18102040034_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belekangi oleh pertumbuhan hotel di kota Yogyakarta yang sangat pesat dari tahun ke tahun. Sehingga perlunya penataan kembali operasi perusahaan untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada konsumen. Betuk persaingan berbagai inovasi dan taktik, namun keunggulan kompetitif tidak selalu didapatkan dari harga rendah tetapi lebih kepada kemampuan secara tepat waktu mengantarkan produk terus menerus. Obyek penelitian ini yaitu Hotel Masjid Jogokariyan Yogyakarta yang mengelola operasional hotel dengan memberikan pelayanan dan akomodasi terbaik dari para pengelolanya. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode pengumpulan melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Tehnik analisa yang dilakukan dengan pengumpulan data, kondensasi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Uji keabsahan data menggunakan uji kredibilitas dengan triangulasi sumber data dan triangulasi tehnik pengumpulan data. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori menurut Jay Heizer tentang keputusan strategis dari manajemen operasi yaitu perancangan barang dan jasa, kualitas, perancangan proses dan kapasitas, pemilihan lokasi, perancangan tata letak, SDM dan rancangan pekerjaan, manajemen rantai pasokan, persediaan, penjadwalan serta pemeliharaan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Hotel Masjid Jogokariyan Yogyakarta sudah menerapkan sepuluh keputusan strategis dari manajemen operasi Jay Heizer dan Barry Rander dengan baik. Dan secara keseluruhan manajemen operasional berjalan dengan efektif dan efisien. Keputusan strategi selebihnya dibentuk dengan menyesuaikan kondisi dan kebutuhan konsumen terutama pada bidang pelayanan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Maryono, S.Ag., M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Manajemen Operasional, Hotel, Sepuluh Keputusan Strategis
Subjects: Manajemen > Manajemen Perusahaan
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 02 Jun 2022 14:02
Last Modified: 02 Jun 2022 14:02
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51169

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum