STUDI KOMPARASI KONSEP PENDIDIKAN PERSPEKTIF JEAN JACKQUESS ROSSEAU DAN ABDULLAH NASHIH ULWAN

Cindy Wulandhari, - and Muh. Wasith Achadi, - STUDI KOMPARASI KONSEP PENDIDIKAN PERSPEKTIF JEAN JACKQUESS ROSSEAU DAN ABDULLAH NASHIH ULWAN. J urnal Pendidikan Islam - UHAMKA.

[img]
Preview
Text (STUDI KOMPARASI KONSEP PENDIDIKAN PERSPEKTIF JEAN JACKQUESS ROSSEAU DAN ABDULLAH NASHIH ULWAN)
STUDI KOMPARASI KONSEP PENDIDIKAN PERSPEKTIF_CINDY WASITH_JURNAL UHAMKA_NOV2021.pdf - Published Version

Download (228kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Surat Pernyataan)
surat-surat-pernyataan1655275829.pdf - Published Version

Download (17kB) | Preview

Abstract

Kenyataan yang ditemukan di Indonesia, pendidikan belum mampu menjalankan perannya dengan baik. Beragam konsep yang diadopsi menjadikan pendidikan dinamis, tetapi belum menunjukkan output signifikan. Pergantian kurikulum berdasarkan perubahan iklim pemerintahan, ilmu pengetahuan, dan teknologi di Indonesia ada kalanya menjadikan pendidikan kurang terarah. Kaitannya dengan Pendidikan Islam, ada semacam sikap enggan mengadopsi pemikiran Barat untuk menjawab problematika, sedangkan menurut tinjauan sejarah, peradaban keilmuan pasca kejayaan Islam runtuh, banyak diserap oleh Barat. Penelitian ini bermaksud mengkomparasikan konsep pendidikan menurut tokoh Barat dan Islam guna menemukan solusi, khususnya pada lingkup Pendidikan Islam. Penelitian ini menggunakan jenis kualitatif pendekatan deskriptif-analitis dengan model kajian kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemikiran kedua tokoh memiliki titik temu dan persamaan pada bagian konsep tahap pendidikan, tujuan, pendidik, peserta didik, materi, dan metode. Namun pada bagian tahap, tujuan, pendidik, metode, dan materi, terdapat perbedaan. Abdullah Nashih Ulwan dan Jean Jackquess Rosseau memiliki perhatian dan konsep yang baik terhadap pendidikan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pendidikan, Jean Jackquess Rosseau, Abdullah Nashih Ulwan
Subjects: Pendidikan
Divisions: Artikel (Terbitan Luar UIN)
Depositing User: Dra. Khusnul Khotimah, SS, M.IP -
Date Deposited: 15 Jun 2022 14:03
Last Modified: 15 Jun 2022 14:03
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51295

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum