EFEKTIVITAS MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY AND REPETITION (AIR) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN SELF-CONFIDENCE SISWA

Defreni Mardatillah, NIM.: 14600020 (2019) EFEKTIVITAS MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY AND REPETITION (AIR) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN SELF-CONFIDENCE SISWA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (EFEKTIVITAS MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY AND REPETITION (AIR) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN SELF-CONFIDENCE SISWA)
14600020_BAB I_BAB_TERAKHIR_DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (EFEKTIVITAS MODEL AUDITORY INTELLECTUALLY AND REPETITION (AIR) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN SELF-CONFIDENCE SISWA)
14600020_BAB II_S.D_SEBELUM_BAB_TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran Auditory Intellectually and Repetition (AIR) lebih efektif daripada model pembelajaran konvensional terhadap kemampuan penalaran matematis dan self-confidence siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah quasi experiment dengan non equivalent control group design. Variabel penelitian ini terdiri dari variabel bebas yaitu model Auditory Intellectually and Repetition (AIR) dan dua variabel terikat yaitu kemampuan penalaran matematis dan self-confidence siswa. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VIII MTs Negeri 6 Sleman, sedangkan sampel penelitiannya adalah siswa kelas VIII C dan kelas VIII D. Kelas VIII C dijadikan sebagai kelas eksperimen yang mendapatkan treatment berupa pembelajaran dengan model Auditory Intellectually and Repetition (AIR). Instrumen dalam penelitian ini adalah pretest- xx posttest kemampuan penalaran matematis, prescale-postscale self-confidence, RPP yang dilengkapi Hypotetical Learning Trajectory, dan Lembar Kerja Siswa (LKS). Teknik analisis data untuk menjawab kedua tujuan penelitian ini menggunakan uji t sampel independen dengan bantuan softwae SPSS 16 dan Microsoft Excel. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa model Auditory Intellectually and Repetition (AIR) lebih efektif terhadap kemampuan penalaran matematis daripada model pembelajaran konvensional. Selain itu, hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model Auditory Intellectually and Repetition (AIR) tidak lebih efektif terhadap self-confidence siswa daripada model pembelajaran konvensional.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Ibrahim, S.Pd., M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Auditory Intellectually and Repetition (AIR), Kemampuan Penalaran Matematis, Self-Confidence
Subjects: Pendidikan > Metode Pembelajaran
Pendidikan Matematika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Pendidikan Matematika (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 13 Jul 2022 13:59
Last Modified: 13 Jul 2022 13:59
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/51945

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum