PENGARUH INSTRUMEN MONETER SYARIAH TERHADAP PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH PADA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA TAHUN 2010-2021

Zuni Maghfiroh, NIM.: 18108010058 (2022) PENGARUH INSTRUMEN MONETER SYARIAH TERHADAP PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH PADA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA TAHUN 2010-2021. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH INSTRUMEN MONETER SYARIAH TERHADAP PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH PADA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA TAHUN 2010-2021)
18108010058_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH INSTRUMEN MONETER SYARIAH TERHADAP PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH PADA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA TAHUN 2010-2021)
18108010058_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Pertanian adalah salah satu sektor yang memainkan peranan penting dalam perekonomian. Salah satu masalah yang dihadapi sektor pertanian Indonesia adalah permodalan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh instrumen moneter syariah terhadap pembiayaan syariah ke sektor pertanian.Variabel independent dalam penelitian ini adalah instrumen moneter Syariah: SBIS, PUAS, FASBIS dan Equivalent Rate Pembiayaan . Adapun Sumber data yang diolah adalah statistik industri perbankan Syariah dari bulan Januari 2010 hingga Desember 2021, dan metode analisis penelitian ini menggunakan VAR/VECM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa SBIS, PUAS dan FASBIS berpengaruh negatif signifikan terhadap pembiayaan pertanian. Sedangkan Euivalent Rate pembiayaan pertanian berpengaruh positif signifikan terhadap pembiayaan sektor pertanian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Anggari Marya Kresnowati, S.E., M.E.
Uncontrolled Keywords: pembiayaan pertanian, instrumen moneter syariah, VECM
Subjects: Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: S.Sos Sofwan Sofwan
Date Deposited: 15 Sep 2022 15:31
Last Modified: 15 Sep 2022 15:31
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/52853

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum