PERKEMBANGAN PEMIKIRAN KEISLAMAN MUHAMMADIYAH PERSPEKTIF TARJIH SEJAK MUKTAMAR KE-43

Rusdiyanto, NIM. 99122344 (2003) PERKEMBANGAN PEMIKIRAN KEISLAMAN MUHAMMADIYAH PERSPEKTIF TARJIH SEJAK MUKTAMAR KE-43. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PERKEMBANGAN PEMIKIRAN KEISLAMAN MUHAMMADIYAH PERSPEKTIF TARJIH SEJAK MUKTAMAR KE-43)
99122344_Bab I_Bab V_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PERKEMBANGAN PEMIKIRAN KEISLAMAN MUHAMMADIYAH PERSPEKTIF TARJIH SEJAK MUKTAMAR KE-43)
99122344_Bab II_Bab III_Bab IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Lahimya pemikiran-pemikiran formal Muhammadiyah di sampmg untuk memantapkan warga dan pemipman Muhammadiyah dalam perikehidupan bermuhammadiyah untuk menggerakkan dan mengamalkan lslam, juga diharapkan dapat menjadi pegangan pokok Muhammadiyah dalam mengantisipasi perkembangan zaman yang muncul di saat pemikiran itu dirumuskan. Pemikiran tersebut diharapkan terns menjadi pegangan bagi warga dan pimpinan Muhammadiyah dalam menggerakkan persyarikatan Muhammadiyah sepaqjang pemikiran tersebut masih dipandang relevan. Wacana dialog dan diskursus pemikiran keagamaan disebarluaskan lewat kerja sama yang erat dengan pimpinan wilayah Muhammadiyah ke bawah berdasar kemampuan dan sumber daya masing-masing serta bersama­sama dengan pusat-pusat studi keislaman di Perguruan Tinggi Muhammadiyah yang ada di tanah air. Kegiatan ini berfungsi sebagai kaderisasi dan antisipasi ke depan dalam proses regenerasi ulama dan pemikir kcagamaan di lingkungan pcrsyarikatan Muhammadiyah. Dalam hal yang terkait dengan wacana dan dialog pemikiran baik yang berkaitan dengan visi, gagasan, wawasan, nilai-nilai dan analisis keilmuan, Majelis Tarjih dan Pengembangan Pemikiran lslam telah menerbitkan sebuah jumal untuk menampung berbagai tulisan yang mempunyai semangat dakwah amrun bi al ma 'rui wa nahyun 'an al munkar demi terciptanya 'izzu al b·!am wa al muslimiin di Indonesia. Dalam Muhammadiyah ada dua jenis penerbitan, pertama dalam bentuk publikasi-publikasi dan yang kedua dalam bentuk j umal dengan corak yang bersifat akademik keilmuan, sehingga tidak hams selalu mengikat. Pe:igembangan pemikiran keislaman kontemporer hams terkait dengan perkembangan kontemporer dan tantangan zaman yang dihadapi. Dengan demikian, kehidupan keagamaan Islam akan selalu aktual, kontekstual dan fungsional. Dimensi spiritualitas keagamaan Islam akan tercermin dalam kepeduliannya terhadap alam lingkungan dan persentuhannya dengan lingkungan sosial dan budaya di sekitamya. Hal itulah semangat mahda' al J.iayah, pandangan hidup sekaJigus format operasional prinsip ijtihad dalam persyarikatan Muhammadiyah di dalam memahan1i ajaran dasar ar Ruju' ila al-Qur 'an wa as-Sunnah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Muhammad Wildan, S.Ag., M.A
Uncontrolled Keywords: Muhammadiyah, Perspektif Tarjih, Muktamar Ke 43
Subjects: Sejarah Peradaban / Kebudayaan Islam
Divisions: Fakultas Adab dan Ilmu Budaya > Sejarah Kebudayaan Islam (S1)
Depositing User: Drs. Bambang Heru Nurwoto
Date Deposited: 12 Sep 2022 08:54
Last Modified: 12 Sep 2022 08:54
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/52906

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum